Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun Seleb

Hadiri Mediasi, Irish Bella Pilih Bungkam soal Ammar Zoni Mangkir Sidang untuk Kedua Kalinya

Irish Bella memilih bungkam setelah Ammar Zoni mangkir dari agenda mediasi sidang kasus perceraian.

Penulis: Gabriella Gunatyas
Editor: bunga pradipta p
zoom-in Hadiri Mediasi, Irish Bella Pilih Bungkam soal Ammar Zoni Mangkir Sidang untuk Kedua Kalinya
Kolase tribunnews
Irish Bella (kanan) bungkam setelah Ammar Zoni (kiri) mangkir dari agenda mediasi sidang kasus perceraian. 

"Udah ya, nanti aja," tandasnya.

Komentar Aditya Zoni soal Rumah Tangga Kakaknya

Sebelumnya, Aditya Zoni, adik Ammar juga memberikan tanggapannya soal keretakan rumah tangga kakaknya dengan Irish Bella.

Dengan tegas Aditya mengatakan tak mau ikut campur dengan keputusan yang telah disepakati keduanya.

Ekspresi pasrah Ammar Zoni jika Irish Bella mantap ajukan gugatan cerai.
Ekspresi pasrah Ammar Zoni jika Irish Bella mantap ajukan gugatan cerai. (Kolase tribunnews YouTube dr. Richard Lee, MARS)

Baca juga: Irish Bella Datang ke Sidang Cerai, Tak Banyak Bicara Hanya Senyum

"Itu haknya mereka, hak nya Bang Amar dan Kak Ibel gitu loh."

"Kalau saya sih nggak bisa ikut campur dalam masalah ini gitu loh," kata Aditya Zoni.

Aditya pun hanya bisa memberikan doa terbaik untuk rumah tangga sang kakak dengan Irish Bella.

Berita Rekomendasi

"Yang saya bisa lakukan adalah support dan doa aja sih sebetulnya untuk Kak Ibel sama Bang Amar," sambungnya.

ia pun seakan pasrah jika perpisahan adalah jalan terbaik untuk persoalan rumah tangga kakaknya.

"Kalau misalkan (perceraian) itu jalan yang terbaik untuk Kak Ibel dan Bang Amar ya itu jalannya mereka gitu," tutup Aditya Zoni.

(Tribunnews.com/Gabriella/Rinanda)

Sumber: TribunSolo.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di

Wiki Terkait

© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas