Cedera Marcus Gideon Ternyata Serius, Ada Otot di Lehernya yang Sobek
Cedera yang dialami Marcus Gideon ternyata tak tergolong serius. Fakta ini diungkap kakaknya sendiri.
Editor: Hery Prasetyo
TRIBUNNEWS.COM - Cedera yang dialami Marcus Gideon ternyata serius dan tergolong bahaya jika dibiarkan.
Ganda putra Indonesia, Marcus Fernaldi Gideon/Kevin Sanjaya Sukamuljo sempat membuat keputusan mengagetkan dengan mundur dari BWF World Tour Finals 2018 karena cedera.
Hal tersebut diputuskan Marcus/Kevin sesaat sebelum menghadapi pertandingan ketiga melawan wakil China, Han Chengkai/Zhou Hadoung, Jumat (14/12/2018).
Alasan di balik mundurnya ganda putra berjuluk Minnions itu karena kondisi kesehatan Marcus yang tidak memungkinkan.
Suami Agnes Amelinda Mulyadi itu dikabarkan mengalami cedera leher.
Banyak yang mengira cedera Marcus diakibatkan oleh salah bantal.
Baca Juga: Satu Produksi Bareng Laura Basuki, Kevin Sanjaya Akui Pusing?
Baca Juga: 10 Postingan Instagram dengan Like Terbanyak Sepanjang 2018, Cristiano Ronaldo Punya Saingan Baru
Baca Juga: Hukuman Menanti Paul Pogba Usai Unggah Postingan Kontroversial Sindir Jose Mourinho
Namun, ternyata hal tersebut kurang tepat.
Baru-baru ini kakak Marcus, Nadia Emanuella mengungkapkan fakta terbaru cedera rekan Kevin Sanjaya tersebut.
Lewat unggahan story Instagram pribadinya, Selasa (18/12/2018), Nadia menuturkan jika cedera Marcus bukan cedera ringan.
Setelah melalui proses MRI di rumah sakit diketahui ada otot leher Marcus yang robek. >>>BACA SELENGKAPNYA DI SINI>>>