Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun Sport

Hasil Japan Open 2019 Hari Pertama: 4 Wakil Indonesia Gugur, 7 Pemain Maju ke Babak 16 Besar

Hasil Japan Open 2019 Hari Pertama: 4 Wakil Indonesia Gugur, 7 Pemain Maju ke Babak 16 Besar

Penulis: Tiara Shelavie
Editor: Miftah
zoom-in Hasil Japan Open 2019 Hari Pertama: 4 Wakil Indonesia Gugur, 7 Pemain Maju ke Babak 16 Besar
Instagram @badmintalk_com
Hasil Japan Open 2019 Hari Pertama: 4 Wakil Indonesia Gugur, 7 Pemain Maju ke Babak 16 Besar 

Hasil Japan Open 2019 Hari Pertama: 4 Wakil Indonesia Gugur, 7 Pemain Maju ke Babak 16 Besar

TRIBUNNEWS.COM - Setelah turnamen bulutangkis Indonesia Open 2019 berakhir, masih ada lagi turnamen yang diselenggarakan bulan Juli 2019, yaitu Japan Open 2019.

Japan Open 2019 digelar di Musashino Forest Sports Plaza di Tokyo, Jepang dari tanggal 23 Juli hingga 28 Juli 2019.

Turnamen bulutangkis Super 750 ini berhadiah total $750,000.

Indonesia menurunkan 17 pemainnya pada pertandingan kali ini, yaitu:

TUNGGAL PUTRA
- Tommy Sugiarto
- Anthony Sinisuka Ginting
- Jonatan Christie

Baca: Daftar 17 Wakil Indonesia di Japan Open 2019, Jangan Sampai Ketinggalan Jadwal Pertandingannya

Baca: Tidak Pakai Narkoba Selama 20 Tahun, Ini Klarifikasi Nunung Soal Lama Dirinya Konsumsi Sabu-sabu

TUNGGAL PUTRI
- Fitriani
- Gregoria Mariska Tunjung

BERITA TERKAIT

GANDA PUTRA
- Kevin Sanjaya Sukamuljo/Marcus Fernaldi Gideon
- Berry Angriawan/Hardianto Hardianto
- Fajar Alfian/Muhammad Rian Ardianto
- Mohammad Ahsan/Hendra Setiawan
- Wahyu Nayaka Arya Pangkaryanira/Ade Yusuf Santoso

GANDA PUTRI
- Yulfira Barkah/Jauza Fadhila Sugiarto
- Greysia Polii/Apriyani Rahayu
- Della Destiara Haris/Rizki Amelia Pradipta

GANDA CAMPURAN
- Tontowi Ahmad/Winny Oktavina Kandow
- Hafiz Faizal/Gloria Emanuelle Widjaja
- Rinov Rivaldy/Pitha Haningtyas Mentari
- Praveen Jordan/Melati Daeva Oktavianti

Di hari pertama Japan Open 2019, 11 pemain bertanding di babak pertama.

Hasilnya, dari 11 wakil Indonesia yang bertanding, 7 pemain maju ke babak kedua atau babak 16 besar sedangkan 4 pemain lain harus pulang lebih awal.

Pemain yang maju ke babak 16 besar yaitu:

- Hafiz Faizal/Gloria Emanuelle Widjaja
- Anthony Sinisuka Ginting
- Greysia Polii/Apriyani Rahayu
- Praveen Jordan/Melati Daeva Oktavianti
- Tommy Sugiarto
- Gregoria Mariska Tunjung
- Fajar Alfian/Muhammad Rian Ardianto

Sementara Yulfira Barkah/Jauza Fadhila Sugiarto, Tontowi Ahmad/Winny Oktavina Kandow, Della Destiara Haris/Rizki Amelia Pradipta, dan Berry Angriawan/Hardianto Hardianto gugur di babak pertama.

Berikut hasil pertandingan wakil Indonesia di babak pertama Japan Open 2019 hari pertama:

** pemenang ditandai dengan huruf tebal

Yulfira Barkah/Jauza Fadhila Sugiarto vs Mayu Matsumoto/Wakana Nagahara (Jepang)

Hafiz Faizal/Gloria Emanuelle Widjaja vs Goh Soon Huat/Lai Shevon Jemie (Malaysia)

Anthony Sinisuka Ginting vs Lu Guang Zu (Tiongkok)

Greysia Polii/Apriyani Rahayu vs Selena Piek/Cheryl Seinen (Belanda)

Praveen Jordan/Melati Daeva Oktavianti vs Yuki Kaneko/Misaki Matsutomo (Jepang)

Tontowi Ahmad/Winny Oktavina Kandow vs Thom Gicquel/Delphine Delrue (Prancis)

Tommy Sugiarto vs Brice Leverdez (Prancis)

Gregoria Mariska Tunjung vs Line Hojmark Kjaersfeldt (Denmark)

Della Destiara Haris/Rizki Amelia Pradipta vs Du Yue/Li Yun Hui (Tiongkok)

Fajar Alfian/Muhammad Rian Ardianto vs Lu Ching Yao/Yang Po Han (Taipei)

Berry Angriawan/Hardianto vs Bodin Isara/Maneepong Jongjit (Thailand)

Babak pertama Japan Open 2019 akan dilanjutkan besok, Rabu 24 Juli 2019 mulai pukul 08.00 WIB

(Tribunnews.com, Tiara Shelavie)

Sumber: TribunSolo.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas