Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun Sport

BWF World Tour Finals Jadi Turnamen yang Istimewa bagi Ahsan/Hendra

Ada alasan kenapa lolos ke BWF World Tour Finals 2019 disambut dengan rasa syukur oleh Mohammad Ahsan/Hendra Setiawan.

Editor: Bolasport.com
zoom-in BWF World Tour Finals Jadi Turnamen yang Istimewa bagi Ahsan/Hendra
Dok: PBSI
Ganda putra peringkat kedua dunia, Hendra Setiawan/Mohammad Ahsan terhenti pada babak perempat final Fuzhou Open 2019, Jumat (8/11/2019). 

TRIBUNNEWS.COM - Ada alasan kenapa lolos ke BWF World Tour Finals 2019 disambut dengan rasa syukur oleh Mohammad Ahsan/Hendra Setiawan.

Mohammad Ahsan/Hendra Setiawan menduduki peringkat kedua BWF. Mereka berhasil naik ke papan atas setelah menjalani tahun 2019 dengan sangat baik.

Total, Ahsan/Hendra menjadi finalis pada 10 turnamen sepanjang tahun.

Pasangan berjulukan The Daddies tersebut menjuarai tiga turnamen di antaranya, yaitu All England 2019, New Zealand Open 2019, dan Kejuaraan Dunia 2019.

Kesuksesan menjadi juara dunia pada 2019 membuat Ahsan/Hendra mendapat tiket otomatis ke BWF World Tour Finals.

Ahsan dan Hendra pun senang bisa kembali tampil di World Tour Finals.

>>>BACA SELENGKAPNYA DI SINI<<<

Berita Rekomendasi
Sumber: BolaSport.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas