Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun Sport

Ducati Bocorkan Inovasi Anyar yang Dibawa Selama Jalani Tes Pramusim MotoGP 2020 di Qatar

Ducati kembali membawa inovasi baru pada tes pramusim MotoGP 2020 di Qatar berupa perangkat pengatur ketinggian alias rear height variator.

Editor: Bolasport.com
zoom-in Ducati Bocorkan Inovasi Anyar yang Dibawa Selama Jalani Tes Pramusim MotoGP 2020 di Qatar
NUGYASA LAKSAMANA/BOLASPORT.COM
Sporting Director Ducati Corse, Paolo Ciabatti, berbicara kepada awak media di Hotel Sheraton Grand Jakarta, Kamis (1/2/2018). 

TRIBUNNEWS.COM - Ducati kembali membawa inovasi baru pada tes pramusim MotoGP 2020 di Qatar berupa perangkat pengatur ketinggian alias rear height variator.

Ducati sejatinya memang tidak terlalu bersinar di hari pertama tes pramusim MotoGP 2020, Sabtu (22/2/2020) kemarin.

Pembalap Ducati tercepat justru bukan Andera Dovizioso melainkan Danilo Petrucci yang finis di urutan keempat.

Sementara Andrea Dovizioso sendiri sempat terjatuh dan akhirnya harus rela tercecer di urutan ke-11.

Kendati hari pertama tidak berlangsung begitu baik bagi Ducati, ada satu hal dari tim pabrikan Austria itu yang mencuri perhatian selama perhelatan tes pramusim MotoGP 2020 di Qatar.

Kali ini, terlihat memiliki perangkat anyar yang tersemat di Desmosedici GP20.

BACA SELENGKAPNYA >>>

Berita Rekomendasi
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas