Andrea Dovizioso Segera Pensiun setelah Balapan di Misano, Akui Senang dan Tak Sabar
Andrea Dovizioso mengaku tak sabar dan senang jelang pensiun dari MotoGP setelah balapan di Misano, Italia, bulan September mendatang.
Penulis: Niken Thalia
Editor: Claudia Noventa
Mirco Lazzari gp / GETTY IMAGES AMERIKA UTARA / Getty Images via AFP
Andrea Dovizioso akui tak sabar pensiun setelah balapan Misano - Andrea Dovizioso dari Italia dan Tim WithU Yamaha RNF MotoGP bersiap untuk start di grid selama balapan MotoGP selama MotoGP Of The Americas - Race pada 10 April 2022 di Austin, Texas.
Pasalnya pembalap berjuluk El Diablo itu berhasil jadi pemuncak klasemen sementara MotoGP 2022.
Dengan capaian itu yang menandakan bahwa Quartararo begitu lihai dalam memenjinakkan M1.
Merasa tak bisa melanjutkan balapan dengan M1 lagi, Dovizioso justru memilih pensiun sebelum musim berakhir.
Layak dinantikan balapan terakhir Dovizioso saat beraksi di Misano nanti.
Untuk informasi balapan Misano nanti bakal dihelat pada tanggal 4 September 2022.
(Tribunnews.com/Niken)
Berita Rekomendasi