Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun Sport

Nasib Apes Ganda Campuran Indonesia, Ditinggal Flandy Limpele setelah Nova Widianto

Ganda campuran Indonesia tertimpa nasib apes setelah sebelumnya ditinggal Nova Widianto, kini ditinggal Flandy Limpele.

Penulis: Niken Thalia
Editor: Siti Nurjannah Wulandari
zoom-in Nasib Apes Ganda Campuran Indonesia, Ditinggal Flandy Limpele setelah Nova Widianto
Website Resmi pbsi.id
Nasib Apes Ganda Campuran Indonesia, Ditinggal Flandy Limpele setelah Nova Widianto - Flandy Limpele resmi gabung PBSI dan akan menukangi ganda campuran. 

Sebab di balik itu BL percaya kepada Flandy Limpele untuk memoleh ganda campuran.

Sayangnya Flandy mengikuti jejak Nova yang memutuskan untuk melatih kontingen luar.

Seperti diketahui, Flandy dipastika bakal melatih sektor ganda di Hong Kong.

Kepergian Flandy membuat BL menyoroti kinerja PBSI saat ini.

Pasalnya Flandy yang baru saja datang beberapa waktu lalu harus mundur.

Kini Rinov/Pitha hingga Rehan/Lisa nasibnya mulai terancam gegara ditinggal pelatih.

Padahal event di depan mata cukup besar dan bergengsi.

Berita Rekomendasi

Satu di antaranya akan ada All England 2022 yang berlangsung di Birmingham.

Kini layak dinanti bagaimana perjuangan penggawa ganda campuran Indonesia untuk menatap turnamen ke depan.

(Tribunnnews.com/Niken)

Sumber: TribunSolo.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas