Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Superskor

Rayo Vallecano vs Barcelona: Barca Ganas, Sementara 0-3

Rayo vallecano tak kuasa menahan gempuran Barcelona. Di menit ke-38, Barca kembali menambah gol dan kedudukan jadi 0-3.

Penulis: Prawira
zoom-in Rayo Vallecano vs Barcelona: Barca Ganas, Sementara 0-3
FC Barcelona
Pemain Barcelona merayakan gol. 

TRIBUNNEWS.COM - Rayo vallecano tak kuasa menahan gempuran Barcelona. Di menit ke-38, Barca kembali menambah gol dan kedudukan jadi 0-3.

Adalah Seydou Keita yang mencetak gol ketiga tersebut. Keita yang menerima umpan silang dari Lionel Messi berhasil menaklukkan kiper Rayo, David Cobeno. Gol ini mirip dengan gol-gol kebanyakan yang dicetak Barca. Umpan terobosan ala tiki-taka.

Sementara, Rayo Vallecano 0, Barcelona 3.

Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
Klub
D
M
S
K
GM
GK
-/+
P
1
Barcelona
16
12
1
3
48
17
31
37
2
Real Madrid
14
10
3
1
30
11
19
33
3
Atlético Madrid
15
9
5
1
26
8
18
32
4
Athletic Club
15
7
5
3
22
14
8
26
5
Villarreal
14
7
5
2
27
23
4
26
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas