Tunggu 3.0 detik untuk membaca artikel
Aplikasi Tribun
Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
DOWNLOAD
Superskor
LIVE ●
tag populer

Scott Parker Ingin Kembali ke Timnas

Setelah pulih dari cedera panjang, Scott Parker bercita-cita untuk memperkuat Inggris di ajang Piala Dunia 2014.

Penulis: Ravianto

TRIBUNNEWS.COM, LONDON - Gelandang Tottenham Hotspur Scott Parker yakin bisa masuk tim nasional Inggris yang menuju Brasil tahun depan.

Seperti yang dinukil dari Goal.com, pria berusia 32 tahun itu mengaku kondisinya saat ini berada di puncak meski sempat absen di akhir tahun karena cedera Achilles.

"Sekarang saya bersemangat lagi, rasanya ada keinginan besar bisa bermain di Brasil nanti," papar Parker.

"Saya tak pernah mengalami cedera serius sepanjang karir saya, tapi sekali Anda mendapatkannya, Anda akan semakin berhasrat pada kesuksesan."

"Saya harus akan mengambil langkah demi langkah, tapi sekarang saya berada di skuat, jika saya mendapatkan kesempatan, saya akan mengambilnya," tandasnya.

Inggris akan menghadapi San Marino besok sebelum menghadapi Montenegro minggu depan.

Rekomendasi Untuk Anda
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Klik Di Sini!
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
Klub
D
M
S
K
GM
GK
-/+
P
1
Arsenal
22
15
5
2
40
14
26
50
2
Man. City
22
13
4
5
45
21
24
43
3
Aston Villa
22
13
4
5
33
25
8
43
4
Liverpool
22
10
6
6
33
29
4
36
5
Manchester United
22
9
8
5
38
32
6
35
Atas