Tunggu 3.0 detik untuk membaca artikel
Aplikasi Tribun
Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
DOWNLOAD
Superskor
LIVE ●
tag populer

Jupp Heynckes: Kami Akan Menang

Muenchen akan menghadapi Borussia Dortmund di final Liga Champions.

Penulis: Ravianto

TRIBUNNEWS.COM, LONDON - Pelatih Bayern Muenchen, Jupp Heynckes yakin timnya bisa memboyong trofi Liga Champions, dini hari nanti.

Muenchen akan menghadapi Borussia Dortmund di final Liga Champions.

"Saya tahu apa yang bisa tim saya dapatkan. Saya selalu berpikir kalau kami bisa memenangi kompetisi ini (Liga Champions)," tutur dia.

"Kami punya tim luar biasa dan mereka bermain sebagai satu unit. Jika bisa mengeluarkan kemampuan itu, kami akan menang."

Rekomendasi Untuk Anda
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Klik Di Sini!
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
Atas