Tunggu 3.0 detik untuk membaca artikel
Aplikasi Tribun
Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
DOWNLOAD
Superskor
LIVE ●
tag populer

Walter Mazzarri Puas dengan Kemajuan Inter

"Saya harap trend positif ini berlanjut," kata Mazzarri yang baru berultah ke-52, kepada Sky Sport Italia.

Editor: Dewi Pratiwi

TRIBUNNEWS.COM - Pelatih Inter Milan Walter Mazzarri sangat puas dengan kemajuan anak asuhnya hingga laga keenam Liga Italia.

Dengan empat kali menang dan dua seri, Inter Milan bertengger di peringkat ke-4 klasemen sementara, di bawah AS Roma, Napoli, dan Juventus.

Sebagai pelatih baru di San Siro menggantikan Andrea Stramaccioni, ia merasakan soliditas timnya. Mazzarri direkrut Inter Milan dari Napoli setelah sukses membawa Partenopei finis di urutan kedua, di bawah Juventus.

"Saya harap trend positif ini berlanjut," kata Mazzarri yang baru berultah ke-52, kepada Sky Sport Italia.

Tugas berat berada di depan mata, ketika Inter harus menghadapi tim pemuncak klasemen AS Roma, akhir pekan ini. Roma menyapu bersih 6 laga dengan sempurna.

“Ini partai paling berat. Saya minta anak-anak fokus sehingga bisa meraih poin di Roma," katanya.

Selengkapnya baca edisi cetak Berita Kota Super Ball, Kamis (3/10/2013)

Rekomendasi Untuk Anda
Sumber: Super Skor
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Klik Di Sini!
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
Klub
D
M
S
K
GM
GK
-/+
P
1
Inter Milan
21
16
1
4
44
17
27
49
2
AC Milan
21
13
7
1
34
16
18
46
3
Napoli
21
13
4
4
31
17
14
43
4
Roma
21
14
0
7
26
12
14
42
5
Juventus
21
11
6
4
32
17
15
39
Atas