Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Superskor

Batal Lawan Mali, Timnas Bidik Kyrgystan

Selain Kyrgystan, timnas juga mengagendakan satu uji coba lainnya melawan Korea Utara

Editor: Ravianto
zoom-in Batal Lawan Mali, Timnas Bidik Kyrgystan
Timnas Kyrgystan 

TRIBUNNEWS.COM, JAKARTA - Timnas Indonesia baru saja batal menggelar laga uji coba kontra Mali, 4 November depan. 

Tidak dijelaskan alasan batalnya uji coba tersebut.

Kini, PSSI sedang menyiapkan lawan alternatif untuk laga di tanggal tersebut. Nama negara pecahan Uni Soviet, Kyrgystan muncul sebagai pengganti.

“Kemungkinan akan diganti dengan Kyrgyzstan," ucap Sekretaris Badan Tim Nasional, Sefdin Syaifudin

Selain Kyrgystan, timnas juga mengagendakan satu uji coba lainnya melawan Korea Utara di Pyongyang, Korea Utara, 9 November nanti. “Korea Utara masih dalam tahap komunikasi, insya Allah jadi dan sesuai rencana,” kata Sefdin seperti dikutip dari goal.

Dua uji coba tersebut dimaksudkan sebagai persiapan skuat “Garuda” sebelum bertandang ke China pada lanjutan kualifikasi Piala Asia 2015, 15 November mendatang. Empat hari kemudian skuat yang dilatih Jacksen F Thiago ini akan menjamu Irak di SUGBK. 

Berita Rekomendasi
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
Klub
D
M
S
K
GM
GK
-/+
P
1
Liverpool
11
9
1
1
21
6
15
28
2
Man. City
12
7
2
3
22
17
5
23
3
Chelsea
12
6
4
2
23
14
9
22
4
Arsenal
12
6
4
2
21
12
9
22
5
Brighton
12
6
4
2
21
16
5
22
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas