Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Superskor

Semifinal dan Final SCM Cup 2015 Digelar di Palembang

Faktor komersial dan jumlah penonton menjadi faktor utama digesernya pemusatan laga akhir SCM Cup 2015

Penulis: Reynas Abdila
Editor: Ravianto

Laporan Wartawan Tribunnews.com, Reynas Abdila

TRIBUNNEWS.COM, PADANG - Pagelaran Surya Citra Media (SCM) Cup 2015 dikabarkan akan dipindahkan ke Stadion Jakabaring, Palembang pada putaran semifinal dan final.

Hal itu disampaikan oleh Panitia Pelaksana (Panpel) SCM Cup 2015 Padang, Arya, ia mengatakan laga penentuan partai semi final dan final akan dilaksanakan di Palembang.

"Faktor komersial dan jumlah penonton menjadi faktor utama digesernya pemusatan laga akhir SCM Cup 2015," tutur Arya di Stadion Haji Agus Salim, Padang, Rabu (21/1/2015).

Rencananya, para pemain akan bertolak ke Palembang esok hari, namun belum diketahui hotel yang akan dihuni pemain yang lolos ke babak semi final perwakilan dari Grup A maupun Grup B.

Namun, perwakilan dari Grup A sudah diketahui, yakni Sriwijaya FC dan Persebaya Surabaya. Keduanya resmi melenggang ke fase semi final setelah bermain imbang 1-1. Laskar Wong Kito merenggut tujuh poin, sedangkan Bajul Ijo lima poin.

Berita Rekomendasi
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
Klub
D
M
S
K
GM
GK
-/+
P
1
Borneo
10
6
3
1
16
6
10
21
2
Persebaya
10
6
3
1
9
5
4
21
3
Persib
10
5
5
0
18
8
10
20
4
Bali United
10
6
2
2
16
8
8
20
5
Persija Jakarta
10
5
3
2
15
9
6
18
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas