Geser ke atas / tap '✖' untuk membaca artikel
Aplikasi Tribun
Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
DOWNLOAD
Superskor
LIVE ●
tag populer

Ana Ivanovic Disunting Bastian Schweinsteiger

Harian Jerman Bild mengabarkan bahwa pemain Manchester United, Bastian Schweinsteiger menikahi petenis dunia Ana Ivanovic hari ini (12/07/2016).

Editor: Toni Bramantoro
zoom-in Ana Ivanovic Disunting Bastian Schweinsteiger
zimbio.com
Ana Ivanovic dan Bastian Schweinsteiger 

TRIBUNNEWS.COM, VENICE - Harian Jerman Bild mengabarkan bahwa pemain Manchester United, Bastian Schweinsteiger menikahi petenis dunia Ana Ivanovic hari ini (12/07/2016).

Keduanya sempat terlihat di Venezia, Italia, Senin (11/7/2016) menjelang hari spesial bagi pasangan beda negara tersebut.

Dilansir dari 101greatgoals, terlihat sekitar 20 tamu mengelilingi Schweinsteiger dan Ivanovic di kota yang terkenal dengan keeksotisan kanal airnya itu.

Bild juga mengabarkan bahwa beberapa pesepak bola ternama terlihat di acara pernikahan mereka hari ini.

Mereka adalah mantan presiden Bayern Muenchen Uli Hoeness dan pemain Muenchen dan timnas Jerman, Thomas Mueller.

Pelatih timnas Jerman, Joachim Loew, juga terlihat dalam pesta tersebut.

Namun tidak jelas apakah ada pemain dari Manchester United yang datang ke acara pernikahan tersebut.

Rekomendasi Untuk Anda

Acara pernikahan direncakanan di sebuah hotel eksklusif bintang tujuh untuk memastikan acara pernikahan mereka tidak mendapat gangguan dari orang luar.

Sumber: SuperBall.id
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Klik Di Sini!
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
Klub
D
M
S
K
GM
GK
-/+
P
1
Arsenal
22
15
5
2
40
14
26
50
2
Man. City
23
14
4
5
46
21
25
46
3
Aston Villa
22
13
4
5
33
25
8
43
4
Liverpool
22
10
6
6
33
29
4
36
5
Manchester United
22
9
8
5
38
32
6
35
Atas