Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Superskor

Baru 4 Menit Main, Gawang Indonesia Sudah Dibobol Thailand

Gawang Timnas Indonesia sudah kebobolan satu gol, ketika laga melawan Thailand baru berjalan empat menit, Sabtu (19/11/2016).

zoom-in Baru 4 Menit Main, Gawang Indonesia Sudah Dibobol Thailand
youtube

TRIBUNNEWS.COM, FILIPINA - Gawang Timnas Indonesia sudah kebobolan satu gol, ketika laga melawan Thailand baru berjalan empat menit, Sabtu (19/11/2016).

Gol Thailand tercipta dari kaki Peerapat, pada menit keempat laga.

Gol tersebut tercipta karena kesalahan bek Indonesia, Yanto Basna, yang gagal menyapu bola ke luar kotak penalti.

Maksud hati ingin membuang bola liar dari depan gawang yang dijaga Kurnia Meiga, bola tendangan Yanto Basna justru bergulir ke sisi lain gawang.

Celakanya, pemain Thailand, Peerapat, menusuk dari lini kedua tanpa penjagaan, dan mampu melesakkan bola liar tersebut ke sudut jauh Kurnia Meiga. 1-0 untuk Thailand.

Susunan Pemain

Thailand XI: Kawin, Peerapat, Adison, Prathum, Tristan, Sarach, Tanaboom, Chanathip, Pokklaw, Sirod, Teerasil

Berita Rekomendasi

Indonesia XI: Meiga, Wahyudi, Lestaluhu, Basna, Aryanto, Lilipaly, Pradana, Pora, Vermansah, Eliandry, Solossa

Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
Klub
D
M
S
K
GM
GK
-/+
P
1
Liverpool
12
10
1
1
24
8
16
31
2
Arsenal
13
7
4
2
26
14
12
25
3
Brighton
13
6
5
2
22
17
5
23
3
Man. City
12
7
2
3
22
17
5
23
5
Chelsea
12
6
4
2
23
14
9
22
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas