Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Superskor

Penalti James Milner Buka Keunggulan Liverpool Atas Manchester United

Gol pembuka Liverpool ke gawang Setan Merah dicetak oleh James Milner melalui penalti pada menit 27.

Penulis: Fahdi Fahlevi
zoom-in Penalti James Milner Buka Keunggulan Liverpool Atas Manchester United
zimbio.com
James Milner usai jebol gawang Swansea City dari titik penalti 

TRIBUNNEWS.COM - Liverpool membuka keunggulan 0-1 atas tuan rumah Manchester United pada laga Liga Primer Inggris di Stadion Old Trafford, Minggu (15/1/2017).

Gol pembuka Liverpool ke gawang Setan Merah dicetak oleh James Milner melalui penalti pada menit 27.

Liverpool mendapatkan hadiah penalti setelah Paul Pogba menyentuh bola dengan tangan di dalam areal penalti.

Manchester United:
De Gea, Valencia, Jones, Rojo, Darmian, Carrick, Herrera, Pogba, Mkhitaryan, Martial, Ibrahimovic

Cadangan:
Romero, Mata, Rooney, Smalling, Blind, Rashford, Fellaini

Liverpool:
Mignolet, Alexander-Arnold, Klavan, Lovren, Milner, Henderson, Wijnaldum, Can, Lallana, Firmino, Origi

Cadangan:
Karius, Gomez, Moreno, Stewart, Ejaria, Coutinho, Sturridge

Berita Rekomendasi
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
Klub
D
M
S
K
GM
GK
-/+
P
1
Liverpool
13
11
1
1
26
8
18
34
2
Arsenal
13
7
4
2
26
14
12
25
2
Chelsea
13
7
4
2
26
14
12
25
4
Brighton
13
6
5
2
22
17
5
23
5
Man. City
13
7
2
4
22
19
3
23
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas