Ini 3 Skenario yang Bisa Bikin Bali United Juara Liga 1
Mereka unggul 2 angka atas Bhayangkara FC di peringkat ke-2, 3 poin atas PSM di posisi ke-3, dan 5 angka atas Madura United di peringkat ke-4.
Editor: Sapto Nugroho
Tribun Bali/Rizal Fanany
Pesepak bola Bali United, Irfan Bachdim (tengah bawah) melakukan selebrasi bersama rekan-rekannya usai mencetak gol ke gawang Arema FC dalam babak lanjutan Liga 1 pekan ke-28 di Stadion Kapten I Wayan Dipta, Gianyar, Bali, Minggu (8/10/2017).
JADWAL SISA
Bali United
Vs Persegres Gresik United (K)
Baca: Ini Video Stefano Lilipaly Adu Pukul dengan Sylvano Comvalius di Laga PSM Makassar vs Bali United
Bhayangkara FC
Vs Madura United (T)
Vs Persija Jakarta (K)
Berita Rekomendasi
Madura United
Vs Bhayangkara FC (K)
Vs PSM Makassar (T)
KLASEMEN SEMENTARA
1. Bali United (65)
2. Bhayangkara (63)
Baca: Ini Fakta-fakta Pertandingan PSM Makassar vs Bali United: Ada Baku Pukul Antar-Rekan Setim