Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Superskor

Sempat Tertunda, Ini Kemungkinan Jadwal Terbaru Persebaya Vs Madura United

Manajemen Madura United sudah menerima surat dari PSSI terkait jadwal terbaru babak delapan besar Piala Indonesia 2018.

Editor: Bolasport.com
zoom-in Sempat Tertunda, Ini Kemungkinan Jadwal Terbaru Persebaya Vs Madura United
Surya/Sugiharto
Pemain Persebaya Surabaya, Damian Lizio (kiri) berusaha melewati adangan pemain Madura United dalam laga leg kedua semifinal Piala Presiden 2019 di Gelora Ratu Pemelingan, Pamekasan, Madura, Jawa Timur, Sabtu (6/4/2019) malam WIB. Persebaya berhasil mengalahkan tim tuan rumah dengan skor 3-2 dan melaju ke final untuk menantang Arema FC setelah memiliki keunggulan agregat 4-2. Surya/Sugiharto 

TRIBUNNEWS.COM - Manajemen Madura United sudah menerima surat dari PSSI terkait jadwal terbaru babak delapan besar Piala Indonesia 2018.

Dari surat tersebut diberitahukan bahwa pertandingan Persebaya Surabaya Vs Madura United kemungkinan besar akan digelar pada 4 dan 8 Mei 2019.

Sebelumnya pertandingan tersebut akan digelar pada 26 April dan 2 Mei 2019.

(Baca Juga : Liga 1 2019, 7 Ekspatriat Kembali ke Indonesia)

Akan tetapi pertandingan tersebut batal digelar karena baik Persebaya Surabaya dan Madura United tidak mendapatkan izin keramaian dari pihak kepolisian setempat.

Kabar itu juga sekaligus membuat Madura United batal melakukan laga uji coba melawan Kalteng Putra dan Persipura Jayapura.

Uji coba itu sebelumnya ingin digelar sebagai persiapan Madura United jelang tampil di Liga 1 2019.

Berita Rekomendasi

BACA SELENGKAPNYA

Sumber: BolaSport.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
Klub
D
M
S
K
GM
GK
-/+
P
1
Persebaya
11
7
3
1
11
6
5
24
2
Persib
11
6
5
0
19
8
11
23
3
Borneo
11
6
3
2
16
7
9
21
4
Persija Jakarta
12
6
3
3
18
11
7
21
5
Bali United
11
6
2
3
16
9
7
20
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas