Parade 5 Gol Ajaib Messi
Salah satu penyihir dari dunia sepak bola sedang berulang tahun. Dia adalah Lionel Messi.
Editor: Taufik Batubara
twitter.com/FCBarcelona
Selebrasi Lionel Messi (kiri) dan Coutinho seusai membobol gawang Manchester United di perempat final Liga Champions leg 2 yang telah berlangsung pada Rabu (17/4/2019) dini hari.
TRIBUNNEWS.COM - Bagi megabintang FC Barcelona, Lionel Messi, menunjukkan menunjukkan aksi ajaib adalah hal biasa.
Lionel Messi, salah satu penyihir dari dunia sepak bola, sedang berulang tahun.
Ia merayakan ulang tahunnya yang ke-32 pada Senin (24/6/2019).
Selama lebih dari tiga dekade hidup di bumi, megabintang FC Barcelona dan timnas Argentina itu sangat sering memukau penonton lewat gol-gol ajaibnya.
Tak heran jika dia dilabeli alien karena kemampuannya yang istimewa.
Dalam rangka menyambut hari spesial ulang tahun, berikut ini Tribunnews.com sajikan lima gol ajaib Messi.
Berita Rekomendasi
Kirim Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.