Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Superskor

Live Streaming TV Online Madura United vs Barito Putera: Djanur Bakal Mainkan Empat Pemain Anyar

Menurut eks-pelatih Persebaya Surabaya tersebut, keempat pemain baru Barito Putera sudah mulai menyatu dengan tim.

Editor: Hasiolan Eko P Gultom
zoom-in Live Streaming TV Online Madura United vs Barito Putera: Djanur Bakal Mainkan Empat Pemain Anyar
SURYA/HABIBUR ROHMAN
Djadjang Nurdjaman saat masih menjadi Pelatih Persebaya Surabaya, tampak berjalan tertunduk usai pertandingan Persebaya melawan Madura United di Stadion Gelora Bung Tomo (GBT), Sabtu (10/8/2019). Pada laga pekan 13 Liga 1 2019 ini pertandingan berakhir dengan skor 2-2. SURYA/HABIBUR ROHMAN 

TRIBUNNEWS.COM - Pelatih Barito Putera, Djadjang Nurdjaman, atau akrab disapa Djanur mengatakan bahwa empat pemain barunya siap dimainkan untuk laga melawan Madura United.

Empat pemain Barito Putera tersebut adalah Cassio de Jesus, Francisco Torres, Sackie Teah Doe, dan Fathul Rahman yang mulai menunjukan progres positif selama berlatih bersama tim.

Mereka didatangkan oleh Barito Putera untuk membantu tim keluar dari zona degradasi Liga 1 2019, karena saat ini tim beralias Laskar Antasari tersebut menempati posisi ke-16 dengan raihan 15 poin.

Baca: Kronologi Penghentian Audisi PB Djarum: KPAI Disebut Tolak Dua Opsi Usulan

Baca: Berita Populer Soal Persebaya: Bajul Ijo Incar Lima Pemain Lokal dan Seorang Playmaker Asing

Baca: Blak-blakan Indra Thohir Soal Sikap Ezechiel N Douassel dan Rapuhnya Pertahanan Persib Bandung

Barito Putera menjamu Persib Bandung dalam lanjutan Liga 1 di Stadion Demang Lehman, Martapura. Minggu (4/8/2019) (Banjarmasin Post/Aya Sugianto)
Barito Putera menjamu Persib Bandung dalam lanjutan Liga 1 di Stadion Demang Lehman, Martapura. Minggu (4/8/2019) (Banjarmasin Post/Aya Sugianto) (BANJARMASIN POST/Aya Sugianto)

Barito Putera tercatat dari 17 pertandingan yang  diikuti pada Liga 1 2019, baru meraih tiga kali kemenangan, enam hasil seri, dan telah mengalami delapan kali kekalahan.

Hal ini berbeda dari Madura United, di mana tim berjulukan Laskar Sapeh Kerab tersebut berhasil menempati posisi ketiga klasemen sementara Liga 1 2019 dengan 30 poin.

Tim asuhan Rasiman tersebut mengumpulkan delapan kemenangan, enam kali seri, dan telah meraih tiga kali kekalahan

Pelatih Barito Putera, Djadjang Nurdjaman atau akrab disapa Djanur mengatakan bahwa keempat pemain baru selama ini sudah menunjukan progres positif.

TERTAHAN IMBANG - Pelatih Persebaya Surabaya Djadjang Nurdjaman berjalan tertunduk usai pertandingan Persebaya melawan Madura United di Stadion Gelora Bung Tomo (GBT), Sabtu (10/8/2019).  Pada laga pekan 13 Liga 1 2019 ini pertandingan berakhir dengan skor 2-2. SURYA/HABIBUR ROHMAN
Djadjang Nurdjaman berjalan tertunduk  (SURYA/HABIBUR ROHMAN)
Berita Rekomendasi

Menurut eks-pelatih Persebaya Surabaya tersebut, keempat pemain baru Barito Putera sudah mulai menyatu dengan tim.

Keuntungan inilah yang ingin coba dimanfaatkan oleh Djanur untuk menyambut laga melawan Madura United.

Baca: Kronologi Penghentian Audisi PB Djarum: KPAI Disebut Tolak Dua Opsi Usulan

Baca: Berita Populer Soal Persebaya: Bajul Ijo Incar Lima Pemain Lokal dan Seorang Playmaker Asing

Baca: Blak-blakan Indra Thohir Soal Sikap Ezechiel N Douassel dan Rapuhnya Pertahanan Persib Bandung

Dikutip BolaSport.com dari laman resmi klub, Sabtu (14/9/2019), Djanur memastikan keempat pemain baru Barito Putera sudah bisa dimainkan saat laga melawan Madura United hari ini.

Ya, Barito Putera akan menghadapi Madura United pada pekan ke-18 Liga 1 2019 di Stadion Gelora Bangkalan, Madura, Sabtu (14/9/2019) pukul 15.30 WIB.

"Mereka kelihatan sudah mulai pengertian dengan pemain lain. Itu yang penting dalam sebuah tim tim. Kebersamaan dan unity mereka menjadi modal berharga bagi kita menatap laga hari ini," ujar Djanur.

"Info yang saya terima hari ini, semua pemain baru sudah bisa dimainkan. Alhamdulilah tidak ada kendala berarti dalam hal administrasi," kata Djanur.

Berikut Link Live Streaming Madura United vs Barito Putera 

LINK 1 >>>>

LINK 2 >>>>

LINK 3 >>>>

Berikut Link Live Score Hasil Madura United vs Barito Putera

LIVE SCORE >>>>

Baca: Kronologi Penghentian Audisi PB Djarum: KPAI Disebut Tolak Dua Opsi Usulan

Baca: Berita Populer Soal Persebaya: Bajul Ijo Incar Lima Pemain Lokal dan Seorang Playmaker Asing

Baca: Blak-blakan Indra Thohir Soal Sikap Ezechiel N Douassel dan Rapuhnya Pertahanan Persib Bandung

Prediksi Susunan Pemain :

Madura United: Ridho Djazulie (GK); Marckho Meraudje, Jaimerson Xavier, Ante Bakmaz, Andik Rendika (belakang); Asep Berlian, Zulfiandi, Diego Assis; Greg Nwokolo, Aleksandar Rakic, Beto Goncalves.

Barito Putera: Adhitya Harlan (GK); Gavin Kwan, Dandi Maulana, Cassio de Jesus, Rony Beroperay; Evan Dimas, Rizky Pora, Kosuke Uchida; Samsul Arif, Sackie Teah Doe., Fransisco Torres.

Lima Pertandingan Terakhir MADURA UNITED

01.09.19 L1 Madura United 2 : 1 Kalteng Putra

28.08.19 L1 Madura United 1 : 1 Semen Padang

24.08.19 L1 Madura United 3 : 0 PSIS Semarang

20.08.19 L1 Madura United 0 : 1 Bali United

16.08.19 L1 Madura United 2 : 2 Persija Jakarta

Lima Pertandingan Terakhir BARITO PUTERA

01.09.19 L1 Semen Padang 2 : 3 Barito Putera

23.08.19 L1 Barito Putera 0 : 4 Persipura Jayapura

19.08.19 L1 Arema FC 2 : 1 Barito Putera

14.08.19 L1 PSM Makassar 2 : 1 Barito Putera

09.08.19 L1 Barito Putera 2 : 4 TIRA Persikabo

Rekor Pertemuan MADURA UNITED - BARITO PUTERA

24.05.19 L1 Barito Putera 0 : 1 Madura United

28.07.18 L1 Barito Putera 0 : 0 Madura United

26.03.18 L1 Madura United 3 : 1 Barito Putera

05.11.17 L1 Madura United 3 : 1 Barito Putera

22.07.17 L1 Barito Putera 2 : 2 Madura United

Baca: Kronologi Penghentian Audisi PB Djarum: KPAI Disebut Tolak Dua Opsi Usulan

Baca: Berita Populer Soal Persebaya: Bajul Ijo Incar Lima Pemain Lokal dan Seorang Playmaker Asing

Baca: Blak-blakan Indra Thohir Soal Sikap Ezechiel N Douassel dan Rapuhnya Pertahanan Persib Bandung

Berikut Link Live Streaming Madura United vs Barito Putera 

LINK 1 >>>>

LINK 2 >>>>

LINK 3 >>>>

Berikut Link Live Score Hasil Madura United vs Barito Putera

LIVE SCORE >>>>

Sumber: BolaSport.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
Klub
D
M
S
K
GM
GK
-/+
P
1
Persebaya
16
11
4
1
22
11
11
37
2
Persib
15
10
5
0
28
11
17
35
3
Persija Jakarta
16
8
4
4
24
16
8
28
4
Arema
17
8
4
5
27
21
6
28
5
PSM Makasar
16
6
9
1
22
13
9
27
Berita Terkini
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas