Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Superskor

Kabar Persebaya Jelang Laga Tunda Lawan Borneo FC: Posisi Melorot, Bajul Ijo Kehilangan 8 Pemain

Borneo FC, yang akan menjadi lawan Persebaya, berada di posisi enam dengan perolehan 33 poin dari 20 laga.

Editor: Hasiolan Eko P Gultom
zoom-in Kabar Persebaya Jelang Laga Tunda Lawan Borneo FC: Posisi Melorot, Bajul Ijo Kehilangan 8 Pemain
surya.co.id/khairul amin
Pelatih Persebaya Wolfgang Pikal memberikan arahan kepada pemainnya dalam latihan di Stadion Gelora Delta, Sidoarjo, Kamis (3/10/2019). 

"Yang cedera sekarang Irfan (Jaya) belum, (Otavio) Dutra belum, terus Rizal (Aburizal Maulana) belum seratus persen fit," tambah Pikal.

Akan banyak pemainn absen kerena timnas, Pikal enggan mengeluh.

"Saya enggak tahu, tapi kami enggak bisa complain, kami harus main dengan pemain seadanya," kata pelatih Austria tersebut.

Untuk memaksimalkan persiapan di tengah keterbatasan pemain nantinya.

Mantan asisten pelatih Timnas Indonesia itu terus menggenjot sesi latihan, termasuk dua hari terakhir terapkan dua sesi latihan dalam sehari.

"Hari ini pagi kami latihan fisik, finishing, terus sore ini kami menyerang dan finishing," ucap Pikal.

Meski terapkan dua sesi latihan dalam sehari, kata Pikal, secara intensitas berbeda.

Berita Rekomendasi

"Sore porsinya agak ringan, soalnya pagi latihan sangat keras, Intensitas tinggi dan volume besar," tegas Pikal.

Porsi lebih diberikan pada Ruben Sanadi dkk karena jeda ke pertandingan terdekat cukup lama dibandingkan laga-laga sebelumnya.

"Mumpung libur sedikit, kami coba untuk maintenance fisik, untuk meningkatkan fisik sedikit, minggu depan sudah dekat dengan pertandingan sudah harus turun intensitasnya," ucapnya.

Penerapan dua kali latihan dalam sehari, dijelaskan Pikal akan diterapkan hingga besok, Sabtu (5/10/2019).

"Besok hari Sabtu dua kali latihan, hari Minggu libur, Senin-Rabu kami latihan (sekali)," pungkas Pikal. 

Baca: Hal-Hal Aneh pada Kecelakaan Marc Marquez Jelang MotoGP Thailand 2019

Baca: Alami Kecelakaan Mengerikan, Marc Marquez Sempat Berhenti Bernapas

Baca: Video Pukulan Ajaib Anthony Sinisuka Ginting yang Bikin Kento Momota Cuma Bisa Melongo

Baca: Gaya Skuad Persib Bandung Saat Akan Pergi ke Madura: Ezechiel Paling Menonjol

Baca: Luis Milla Kirim Pesan Ini ke Timnas Indonesia Jelang Hadapi Uni Emirat Arab

Baca: Alami Kecelakaan Hebat, Marc Marquez Justru Marah Saat Dibawa ke Rumah Sakit


Opsi Wolfgang Pikal Isi Kekosongan Pemain

Empat pemain penting Persebaya bakal absen, lantaran tengah membela Timnas, baik senior, U-22, maupun U-19.

Halaman
123
Sumber: Surya
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
Klub
D
M
S
K
GM
GK
-/+
P
1
Persebaya
11
7
3
1
11
6
5
24
2
Persib
11
6
5
0
19
8
11
23
3
Borneo
11
6
3
2
16
7
9
21
4
Bali United
11
6
2
3
16
9
7
20
5
PSM Makasar
11
4
6
1
14
7
7
18
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas