Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Superskor

VIDEO - Kartu Merah Ederson Moraes

Pertandingan Boxing Day Liga Inggris 2019-2020 jadi hari sial buat kiper Manchester City, Ederson Moraes.

Editor: Taufik Batubara
zoom-in VIDEO - Kartu Merah Ederson Moraes
Twitter
Kiper Manchester City, Ederson Moraes. TWITTER 

TRIBUNNEWS.COM - Kesialan dialami kiper Manchester City, Ederson Moraes, saat mentas pada pertandingan Boxing Day Liga Inggris 2019-2020.

Bermain di markas Wolverhampton, Molineux Stadium, Jumat (27/12/2019), Ederson Moraes hanya bermain selama 12 menit.

City pun tumbang 2-3 di kandang lawan.

Penjaga gawang asal Cile itu meninggalkan lapangan bukan karena cedera, melainkan diganjar kartu merah.

Ia diusir wasit setelah menghalau pergerakan Diogo Jota.

>>BACA SELANJUTNYA DI SINI<<

Berita Rekomendasi
Sumber: BolaSport.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
Klub
D
M
S
K
GM
GK
-/+
P
1
Liverpool
19
14
4
1
47
19
28
46
2
Arsenal
20
11
7
2
39
18
21
40
3
Nottm Forest
19
11
4
4
26
19
7
37
4
Chelsea
20
10
6
4
39
24
15
36
5
Newcastle
20
10
5
5
34
22
12
35
© 2025 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas