Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Superskor

Daftar Klub Baru Para Pemain yang Didepak Persib Bandung: Dari Tim Elite Liga 1 Hingga Klub Spanyol

Tiga pemain Persib Bandung di Liga 1 2019 sudah memiliki klub baru. Ada yang main di tim Liga 1 hingga Spanyol.

Editor: Hasiolan Eko P Gultom
zoom-in Daftar Klub Baru Para Pemain yang Didepak Persib Bandung: Dari Tim Elite Liga 1 Hingga Klub Spanyol
- PERSIB.CO.ID
Rene Mihelic (kiri) bersukacita dengan Beckham Nugraha dan Artur Gevorkyan usai membawa Persib Bandung menang 3-0 atas Persipura Jayapura dalam laga perdana Liga 1 2019 di Stadion Si Jalak Harupat, Kabupaten Bandung, Sabtu (18/5/2019) malam WIB. 

TRIBUNNEWS.COM - Tiga pemain Persib Bandung di Liga 1 2019 sudah memiliki klub baru. Ada yang main di tim Liga 1 hingga Spanyol.

Persib Bandung pada pertengahan musim mencoret tiga pemain, Rene Mihelic, Arthur Gevorkyan, dan Bojan Malisic.

Akhir musim 2019, Persib mencoret dua pemainnya yakni Hariono dan Kevin van Kippersluis.

Dari beberapa pemain tersebut, tiga nama kini sudah memiliki klub baru.

Baca: Buntut Kekalahan Telak Persib: Muncul Tagar #Ezestay, Bobotoh Anggap Duo Brasil Tak Layak

Baca: Kalah di Final, Ganda Putri Denmark Mengaku Mati Kutu Hadapi Strategi Greysia Polii/Apriyani Rahayu

Baca: Kabar Seputar Arema FC: Ada Syarat Khusus Buat Boyong Ezechiel NDouassel, Oh In Kyun Banjir Kritikan

Baca: Dapat Dukungan Dari Fans Indonesia, Carolina Marin: Saya Nyaman di Sini

Berikut tiga pemain tersebut:

1. Hariono

Gelandang eks Persib, Hariono, resmi bergabung dengan juara Liga 1 2019, Bali United, untuk mengarungi kompetisi musim depan.
MEDIA OFFICER BALI UNITED
Gelandang eks Persib, Hariono, resmi bergabung dengan juara Liga 1 2019, Bali United, untuk mengarungi kompetisi musim depan.

Hariono yang telah lama berseragam Persib harus dilepas pada akhir 2019.

Berita Rekomendasi

Ia telah membela Persib Bandung sejak 2008.

Namun tak butuh waktu lama untuk Hariono mendapatkan klub Baru.

Setelah dilepas Persib, Hariono direkrut tim juara Liga 1 2019, Bali United.

Menurut Transfermrkt, Hariono dikontrak Bali United hingga 31 Desember 2020.

Bahkan Hariono sudah bermain di Bali United melawan Tampines Rovers di babak kualifikasi Liga Champions Asia 2020.

Baca: Buntut Kekalahan Telak Persib: Muncul Tagar #Ezestay, Bobotoh Anggap Duo Brasil Tak Layak

Baca: Kalah di Final, Ganda Putri Denmark Mengaku Mati Kutu Hadapi Strategi Greysia Polii/Apriyani Rahayu

Baca: Kabar Seputar Arema FC: Ada Syarat Khusus Buat Boyong Ezechiel NDouassel, Oh In Kyun Banjir Kritikan

Baca: Dapat Dukungan Dari Fans Indonesia, Carolina Marin: Saya Nyaman di Sini

2. Rene Mihelic

Aksi mantan gelandang Persib Bandung, Rene Mihelic, saat membela timnya melawan PSIS Semarang pada pekan kesepuluh Liga 1 2019.
PERSIB.CO.ID
Aksi mantan gelandang Persib Bandung, Rene Mihelic, saat membela timnya melawan PSIS Semarang pada pekan kesepuluh Liga 1 2019.

Rene Mihelic cukup menunggu waktu yang lama untuk memiliki klub baru.

Halaman
12
Sumber: BolaSport.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
Klub
D
M
S
K
GM
GK
-/+
P
1
Persib
17
11
6
0
30
12
18
39
2
Persebaya
17
11
4
2
22
13
9
37
3
Persija Jakarta
18
10
4
4
28
18
10
34
4
Bali United
17
8
4
5
25
16
9
28
5
Arema
17
8
4
5
27
21
6
28
© 2025 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas