Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Superskor

Kenyataan Pahit Conte & Mourinho Tangani Spurs, Ambisi Juara The Lilywhites Dipertanyakan

Realita pahit harus diterima Antonio Conte setelah gagal membawa Spurs melangkah lebih jauh di ajang Piala FA musim 2021/2022.

Penulis: Dwi Setiawan
Editor: Drajat Sugiri
zoom-in Kenyataan Pahit Conte & Mourinho Tangani Spurs, Ambisi Juara The Lilywhites Dipertanyakan
Metro.co.uk
Jose Mourinho dan Antonio Conte 

Padahal rekam jejak yang ditorehkan Conte dalam karier kepelatihannya cukup bagus.

Conte tercatat pernah memberikan trofi kepada tim yang ia asuh mulai dari Juventus, Chelsea, hingga Inter Milan.

Baca juga: Mencari Obat Rasa Malu, Antonio Conte Malu Tottenham Hotspur 4 Kali Kalah Dalam 5 Laga Terakhir

Hanya saja label mesin trofi yang lekat dalam diri Conte maupun Mourinho sama-sama terhenti di Spurs.

Fakta tersebut seakan menimbulkan berbagai pertanyaan soal ambisi Spurs dalam meraih gelar juara pada setiap musimnya dalam 14 tahun terakhir ini.

Antonio Conte, Manajer Tottenham Hotspur
Antonio Conte, Manajer Tottenham Hotspur ((Foto oleh Justin Setterfield/Getty Images))

Conte pun mengakui bahwa performa Spurs memang masih pasang surut sehingga tak mudah untuk sekedar mengakhiri paceklik gelar juara.

"Kami harus bisa lebih kuat untuk menghindari situasi pasang surut ini," akui Conte dilansir Mirror.

"Jika kami ingin menjadi kompetitif, kami harus menjadi stabil, terlalu banyak perasaan naik turun bagi kita,".

Berita Rekomendasi

"Saya merasa kami kehilangan peluang bagus untuk melaju ke babak berikutnya, pasti ada kekecewaan untuk hasil akhir," tutupnya.

Layak dinanti bagaimana langkah Conte maupun Spurs untuk bisa bekerjasama lebih solid lagi untuk segera mengakhiri paceklik gelar juara yang telah berlangsung 14 tahun tersebut.

(Tribunnews.com/Dwi Setiawan)

Sumber: TribunSolo.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
Klub
D
M
S
K
GM
GK
-/+
P
1
Liverpool
12
10
1
1
24
8
16
31
2
Man. City
12
7
2
3
22
17
5
23
3
Chelsea
12
6
4
2
23
14
9
22
4
Arsenal
12
6
4
2
21
12
9
22
5
Brighton
12
6
4
2
21
16
5
22
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas