Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Superskor

Presiden Persija Jakarta Komentari Rencana Arema FC Bubarkan Tim, Prapanca: Ini Sangat Disesalkan

Presiden Persija Jakarta, Mohamad Prapanca menyesalkan rencana pembubaran tim yang akan dilakukan Arema FC.

Penulis: Rochmat Purnomo
Editor: Dwi Setiawan
zoom-in Presiden Persija Jakarta Komentari Rencana Arema FC Bubarkan Tim, Prapanca: Ini Sangat Disesalkan
Instagram @Aremafcofficial
Pelatih Arema FC, Javier Roca (tengah) menjelaskan instruksinya kepada seluruh pemain yang mengikuti latihan. 

TRIBUNNEWS.COM - Presiden Persija Jakarta, Mohamad Prapanca menanggapi rencana Arema FC yang ingin membubarkan timnya.

Mohamad Prapanca menyesalkan rencana pembubaran tim yang akan dilakukan Arema FC.

Namun, ia menegaskan bahwa pihak Persija Jakarta tidak bisa ikut campur dengan masalah tersebut.

Baca juga: Dampak jika Arema FC Bubar, Seluruh Poin Liga 1 Dibatalkan hingga Denda Rp 5 Miliar

Presiden klub Persija Jakarta, Mohamad Prapanca saat ditemui usai memperkenalkan pelatih anyar Persija, Angelo Alessio di Hotel Monopoli, Kemang, Jakarta, Kamis (10/6/2021),
Presiden klub Persija Jakarta, Mohamad Prapanca saat ditemui usai memperkenalkan pelatih anyar Persija, Angelo Alessio di Hotel Monopoli, Kemang, Jakarta, Kamis (10/6/2021), (tribunnews.com/abdulmajid)

Kedepannya Persija Jakarta bakal memantau situasi yang terjadi dan mengikuti keputusan klub berjuluk Singo Edan.

Apabila Arema FC benar-benar membubarkan timnya, maka akan berdampak pada perubahan poin di klasemen Liga 1 2022.

"Terkait Arema, tentunya ini sangat disesalkan, tapi itu yang terjadi," buka Mohamad Prapanca dikutip dari laman Bolasport.

"Cukup berat gimana dalam perjalanan, Arema bukan klub baru," lanjutnya.

Berita Rekomendasi

"Kami lihat keputusannya seperti apa, tinggal kami mengikuti," tegas Prapanca.

Berdasarkan regulasi Liga 1 2022/2023 pasal 7, hasil pertandingan tim yang mengundurkan diri di tengah kompetisi dinyatakan batal atau tidak sah.

Dengan begitu, hasil kemenangan beberapa kontestan Liga 1 2022 dari Arema FC akan dihapus.

Seperti yang diraih Persija pada putaran pertama musim ini. Skuad berjuluk Macan Kemayoran mampu mengalahkan Arema FC di kandangnya Stadion Kanjuruhan.

Tepatnya pekan 7 Liga 1 2022, Macan Kemayoran membungkam Arema FC lewat gol tunggal Michael Krmencik.

Hasil kemenangan yang didapat Persija pada pekan 7 tersebut akan dihapuskan jika Arema FC benar-benar membubarkan diri.

Arema FC Berencana Bubarkan Tim

Halaman
12
Sumber: TribunSolo.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
Klub
D
M
S
K
GM
GK
-/+
P
1
Persebaya
11
7
3
1
11
6
5
24
2
Persib
11
6
5
0
19
8
11
23
3
Borneo
11
6
3
2
16
7
9
21
4
Bali United
11
6
2
3
16
9
7
20
5
PSM Makasar
11
4
6
1
14
7
7
18
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas