Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Superskor

Hasil RANS Nusantara vs Persebaya Liga 1:Gol Menit Akhir Makan Konate Buat Tiga Poin Bajul Ijo Sirna

Berikut hasil akhir laga RANS Nusantara FC vs Persebaya Surabaya pada pekan ke-27 Liga 1. Kemenangan di depan mata Bajul Ijo sirna.

Penulis: Hafidh Rizky Pratama
Editor: Arif Tio Buqi Abdulah
zoom-in Hasil RANS Nusantara vs Persebaya Liga 1:Gol Menit Akhir Makan Konate Buat Tiga Poin Bajul Ijo Sirna
SURYA/HABIBUR ROHMAN
Berikut hasil akhir laga RANS Nusantara FC vs Persebaya Surabaya pada pekan ke-27 Liga 1. Kemenangan di depan mata Bajul Ijo sirna. SATU GOL - Pemain Persebaya Risky DA (kiri) dan Januar Eka (kanan) mengapit pemain PSM makassar Y Sayuri pada pertandingan Persebaya Surabaya saat melawan PSM Makassar di Stadion Gelora Joko Samudro (GJS) Gresik, Jawa Timur, Jumat (24/2/2023) Sore. Pertandingan berakhir tragis 0-1 untk PSM Makassar, akibat Gol bunuh diri pemain Persebaya Alwi Slamat. (SURYA/HABIBUR ROHMAN) 

Tendangan melengkung Ze Valente dari luar kotak penalti membentur tiang gawang Hilman Syah.

Paulo Victor akhirnya berhasil membuat Persebaya unggul 2-0 pada menit ke-70.

Berawal dari umpan trobosan dari Ze Valente, Paulo Victor yang lolos dari kawalan bek RANS langsung menendang bola ke gawang Hilman Syah.

Baca juga: Jadwal Liga 1 Hari Ini Live di Indosiar: Rans Nusantara vs Persebaya, Arema FC vs Persik Kediri

RANS Nusantara akhirnya memperkecil kedudukan menjadi 1-2 pada menit ke-78.

Pertahanan lengah dari pertahanan Persebaya, dimanfaatkan Edo Febriansah menjadi gol.

Aksinya meliuk-liuk dan mengecoh bek Persebaya, kemudian diselesaikan dengan sepakan kaki kiri keras oleh Edo Febriansah.

RANS Nusantara akhir bisa merubah kedudukan menjadi 2-2 melalui Makan Konate pada menit ke-84.

BERITA REKOMENDASI

Berawal dari situasi tendangan bebas, pola rebound tepisan Ernando Ari berhasil dijebloskan Makan Konate ke dalam gawang.

Hingga wasit meniup peluti akhir, skor masih tak berubah.

Hasil akhir, RANS Nusantara FC 2-2 Persebaya Surabaya.

(Tribunnews.com/Hafidh Rizky Pratama)

Sumber: TribunSolo.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
Klub
D
M
S
K
GM
GK
-/+
P
1
Persebaya
6
5
1
0
7
2
5
16
2
Borneo
6
4
2
0
10
3
7
14
3
Persib
6
3
3
0
11
5
6
12
4
Bali United
6
3
2
1
9
4
5
11
5
PSM Makasar
6
3
2
1
8
3
5
11
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas