Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Superskor

Hasil Liverpool vs Ipswich Liga Inggris, The Reds Menang Mudah 4-1, Gakpo Cetak Dwigol

Hasil Liga Inggris pekan 23, laga Liverpool vs Ipswich berakhir dengan skor 4-1, Sabtu (25/1/2025) malam.

Penulis: Muhammad Nursina Rasyidin
zoom-in Hasil Liverpool vs Ipswich Liga Inggris, The Reds Menang Mudah 4-1, Gakpo Cetak Dwigol
Instagram Liverpool
Selebrasi striker Liverpool Cody Gakpo ketika mencetak gol ke gawang Manchester City pada pekan ke-13 Liga Ingrgis 2024/2025. 

TRIBUNNEWS.COM - Hasil Liga Inggris pekan 23, laga Liverpool vs Ipswich berakhir dengan skor 4-1, Sabtu (25/1/2025) malam.

Berlangsung di Anfield StadiumLiverpool mendominasi permainan sepanjang 2x45 menit waktu pertandingan dengan menghasilkan 4 gol ke gawang Ipswich.

Hasilnya, tim besutan Arne Slot mampu membuka keunggulan pada menit 11 lewat tendangan Szoboszlai.

Tiga gol lainnya dicetak oleh Mohamed Salah (35'), dan brace Coady Gakpo (44', 66').

Sementara satu gol balasan Ipswich dicetak oleh Greaves sebelum waktu normal berkahir.

Kemenangan ini membuat Liverpool kukuh di puncak klasemen Liga Inggris selisih 6 poin dari Arsenal.

Baca juga: Arne Slot Super Bahagia, Jalan Liverpool Lebih Ringkas di Liga Champions

Jalannya Pertandingan

Tensi tinggi sejak peluit kick-off dibunyikan langsung tersaji antara Liverpool dan Ipswich Town.

Berita Rekomendasi

Coady Gakpo mencoba peruntungan dengan melepaskan tembakan dari sudut sempit di kotak penalti, namun tembakannya masih melambung di atas mistar gawang.

Tim asuhan Arne Slot memegang kendali permainan, Robertson dan Alexander-Arnold bergantian melepaskan umpan ke kotak 16 pass.

Upaya Liverpool untuk membuka keunggulan lebih dulu membuahkan hasil pada menit ke-11.

Dominik Szoboszlai mencatatkan namanya di papan skor pertandingan setelah memaksimalkan umpan Konate.

Tendangannya dari luar kotak penalti mengarah ke pojok gawang yang sulit diantisipasi oleh kiper Ipswich, Walton.

Skor 1-0 untuk Liverpool.

Unggul satu gol, tim asuhan Arne Slot tidak mengendorkan serangan dan membuat skuad McKenna bermain lebih dalam untuk bertahan.

Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
×

Ads you may like.

Klub
D
M
S
K
GM
GK
-/+
P
1
Liverpool
24
17
6
1
58
23
35
57
2
Arsenal
24
14
8
2
49
22
27
50
3
Nottm Forest
24
14
5
5
40
27
13
47
4
Chelsea
25
12
7
6
47
34
13
43
5
Man. City
24
12
5
7
48
35
13
41
© 2025 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas