Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

Di Pulau Sabu NTT, Uang Receh Tak Laku, Harga Premium Lebih Mahal Ketimbang Pertamax

Nama Pulau Sabu mungkin tidak setenar Pulau Komodo atau Rinca. Pulau Sabu adalah sebuah pulau kecil dan terpencil di Nusa Tenggara Timur.

Editor: Sri Juliati
zoom-in Di Pulau Sabu NTT, Uang Receh Tak Laku, Harga Premium Lebih Mahal Ketimbang Pertamax
Tangkapan layar dari KompasTV
Pulau Sabu adalah sebuah pulau kecil dan terpencil di Nusa Tenggara Timur. 

(TribunTravel.com/Rizky Tyas)

TRIBUNTRAVEL.COM - Wilayah Indonesia Timur memang tak pernah habis menawarkan pesona alam untuk dikunjungi.

Satu di antaranya adalah Pulau Sabu.

Namanya mungkin tidak setenar Pulau Komodo atau Rinca.

Pulau Sabu adalah sebuah pulau kecil dan terpencil di Nusa Tenggara Timur.

Penduduk pulau ini punya kebiasaan dan tradisi unik yang masih terjaga sampai saat ini.

Mereka secara turun-temurun punya kebiasaan minum air gula sebagai pengganti makanan.

Berita Rekomendasi

Penduduk Pulau sabu juga mewarisi tradisi kerajinan tenun dari bahan kapas asli yang biasanya ditanam di kebun belakang rumah.

BACA SELENGKAPNYA >>>

Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas