Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

Rekomendasi Kuliner Khas Medan yang Cocok untuk Oleh-oleh, Ada Bika Ambon hingga Risol Gogo

Beberapa kuliner khas Medan ini seperti Bika Ambon, Bolu Meranti, Kopi Sidikalang, Teri Medan hingga Risol Gogo.

Editor: Rizky Tyas Febriani
zoom-in Rekomendasi Kuliner Khas Medan yang Cocok untuk Oleh-oleh, Ada Bika Ambon hingga Risol Gogo
Net
Kue bika ambon. 

TribunTravel.com/ Gigih Prayitno 

TRIBUNNEWS.COM - Rekomendasi kuliner khas Medan yang bisa dijadikan oleh-oleh ketika kamu sedang berkunjung ke Sumatera Utara.

Beberapa kuliner khas Medan ini seperti Bika Ambon, Bolu Meranti, Kopi Sidikalang, Teri Medan hingga Risol Gogo.

Dilansir dari berbagai sumber, Tribun Travel merangkum 7 rekomendasi kuliner khas Medan untuk oleh-oleh.

1. Bika Ambon

Meskipun namanya Bika Ambon, kuliner ini menjadi kuliner khas Medan yang sudah terkenal.

Bika Ambon memiliki rasa yang legit dengan tekstur yang unik dengan serat dan berlubang, sehingga disukai oleh banyak orang dan menjadi oleh-oleh khas Medan.

Berita Rekomendasi

2. Bolu Meranti

Bolu Meranti mirip dengan bolu gulung yang dijual di pasaran, namun namanya sudah tersohor karena cita rasanya yang sangat khas.

Awalnya bolu ini hanya dijual iseng-iseng oleh Nyonya Ai Ling namun ternyata menjadi sangat populer sebagai jajanan khas medan.

Bolu Meranti mempunyai banyak varian rasa seperti cokelat, keju, nanas hingga kacang.

BACA SELENGKAPNYA >>>

Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas