Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

Penampakan Langit Jepang Sebelum Topan Hagibis Melanda, Berwarna Pink Keunguan

Ada yang berbeda dengan langit Jepang, warnanya tampak pink keunguan sebelum Topan Hagibis yang dahsyat melanda.

Penulis: Kurnia Yustiana
zoom-in Penampakan Langit Jepang Sebelum Topan Hagibis Melanda, Berwarna Pink Keunguan
Instagram/kouta_himeno
Warna langit Jepang pink keunguan sebelum Topan Hagibis melanda. 

TRIBUNNEWS.COM - Jepang tengah menghadapi Topan Hagibis yang disebut-sebut berpotensi terkuat dalam 60 tahun terakhir.

Traveler yang liburan ke Jepang di akhir pekan ini pun perlu waspada akan Topan Hagibis tersebut.

Sebelum Topan Hagibis melanda, kemarin (11/10/2019), langit Jepang terlihat berbeda dari biasanya.

Langit di Negeri Sakura itu tampak berwarna pink keunguan. Baca selengkapnya —>

Baca: Menelusuri Sejarah Ninja dan Kunai saat Liburan ke Jepang

Baca: 8 Kuliner Ekstrem di Jepang yang Buat Turis Penasaran, Ada Katak Hidup hingga Daging Ikan Paus

Tonton juga:

Berita Rekomendasi
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas