Fakta Unik Pesumo di Jepang, Termasuk Rahasia Tubuh Sehat Meski Banyak Makan
Badan besar pesumo beda dengan kondisi tubuh orang yang mengalami obesitas. Meski punya tubuh yang besar dan berat, pesumo tetap sehat.
Editor: Rizky Tyas Febriani
TRIBUNNEWS/DANY PERMANA
Dua pesumo bertarung saling menjatuhkan pada Turnamen Sumo Internasional di Istora Senayan, Jakarta Pusat, Sabtu (24/8/2013). Turnamen Sumo pertama yang diselenggarakan di Asia Tenggara tersebut digelar untuk memperingati 40 tahun hubungan Jepang-ASEAN. (TRIBUNNEWS/DANY PERMANA)
TRIBUNNEWS.COM - Rata-rata perempuan dewasa membutuhkan sekitar 2.000 kalori setiap hari, dan laki-laki dewasa 2.500 kalori.
Tapi, pegulat sumo di Jepang mengonsumsi sekitar 7.000 kalori setiap harinya.
Meski mengonsumsi banyak kalori, pesumo tetap sehat. Kok bisa?
Pegulat sumo memiliki berat tubuh sekitar 130 – 180 kilogram, yang setara berat badan rata-rata dua atau tiga orang dewasa. Baca Selengkapnya >>>
• Daftar Barang yang Tak Boleh Dibawa Masuk ke Pesawat, Produk Hewani hingga Mengandung Gas
• Fakta Unik Museum Islamic Art di Qatar, Museum Islam Terbesar di Dunia
Berita Rekomendasi