Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribunners
Tribunners

Tribuners adalah platform jurnalisme warga. Untuk berkontribusi, anda bisa mengirimkan karya dalam bentuk berita, opini, esai, maupun kolom ke email: redaksi@tribunnews.com.


Konten menjadi tanggungjawab penulis dan tidak mewakili pandangan redaksi tribunnews.com.

Blog Tribunners

Tips Mengatur Kadar Gula Darah Agar Tetap Normal

Menjaga gula darah dalam kondisi stabil memang tidak mudah. Alasannya, ada banyak sekali yang bisa membuat gula darah berubah dengan cepat.

Penulis: Goldokter
Editor: Malvyandie Haryadi
zoom-in Tips Mengatur Kadar Gula Darah Agar Tetap Normal
Grid.id
Ilustrasi. 

TRIBUNNERS - Menjaga gula darah dalam kondisi stabil memang tidak mudah. Alasannya, ada banyak sekali yang bisa membuat gula darah berubah dengan cepat.

Sebut saja, pola makan yang tidak sehat seperti makan makanan tinggi lemak, gorengan, makanan olahan hingga minuman bersoda.

Nah, berikut ini ada beberapa cara terbaik yang bisa membantu anda mengatur kadar gula darah. Simak ulasannya seperti kami lansir dari laman care .com

1 Blueberry

Buah blueberry harus masuk kedalam sumber makanan harian anda. Alasannya buah mungil ini memiliki fungsi yang berguna menyeimbangkan gula darah. Blueberry mengandung senyawa antioksidan tinggi yang bisa meningkatkan sensitivitas inuslin dalam tubuh, hal ini sangat membantu tubuh kamu mengendalikan lonjakan gula dalam darah.

2 Ketumbar

Ya, ketumbar juga bisa mengatur gula darah anda tetap normal. Salah satu bumbu dapur ini bisa memperbaiki geala metabolik diabetes.

Berita Rekomendasi

3 Kayu Manis

Kayu manis juga sangat dianjurkan untuk sering dikonsumsi karena memiliki manfaat menghancurkan lemak di perut, menurunkan kolesterol tinggi hingga menurunkan kadar glukosa dalam darah.

4 Kelapa

Makan buah kelapa muda juga baik untuk tubuh, menurut penelitian makan buah kelapa bagi orang sehat bisa mencegah gula darah anda naik.

5 Dandelion

Daun dandelion bisa dijadikan teh herbal, teha ini adalah salah satu teh terbaik untuk meredam gula darah tinggi.

Selengkapnya

Tribunners merupakan jurnalisme warga, dimana warga bisa mengirimkan hasil dari aktivitas jurnalistiknya ke Tribunnews, dengan mendaftar terlebih dahulu atau dikirim ke email redaksi@tribunnews.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas