7. Gunakan Nomor PIN yang Berbeda pada Setiap Akun yang Berbeda
Memiliki nomor PIN yang berbeda untuk setiap akun penting itu perlu.
Hal tersebut dilakukan untuk mengurangi risiko sehingga semuanya tidak dapat segera diakses jika salah satu nomor PIN Anda diketahui oleh orang lain.
Namun, Anda tetap harus bisa mengingat semuanya.
Jika lupa PIN Anda, segera hubungi pihak bank, baik melalui telepon atau datang langsung.
Baca juga: Cara Ganti Kartu ATM Debit BNI Ber-Chip, Ini Batas Waktunya
(Tribunnews.com/Arkan)
Berita lainnya seputar PIN ATM
BERITA REKOMENDASI