Dan terakhir MPL ID Season 11 saat ini, ONIC Esports mengakhiri babak reguler sebagai pemimpin klasemen dengan 13 kemenangan dan 1 kekalahan.
Adapun RRQ berada di klasemen kedua setelah meraih 9 kemenangan dan 5 kekalahan.
Menarik dinantikan apakah ONIC Esports bisa mempertahankan gelar musim lalu.
Ataukah RRQ kembali menambah jumlah gelarnya menjadi 5.
Atau justu ada peserta MPL ID Season 11 yang mampu membuat kejuatan dengan juara baru.
(Tribunnews.com/Ipunk)
BERITA REKOMENDASI