News

Bisnis

Super Skor

Sport

Seleb

Lifestyle

Travel

Lifestyle

Tribunners

Video

Tribunners

Kilas Kementerian

Images

Ibadah Haji 2023

KABAR HAJI, Kloter I Berangkat 25 Mei 2023, Kemenag Siapkan 25 Juta Box Makanan di Arab Saudi

Editor: Anita K Wardhani
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Jemaah Muslim berkumpul di depan Kabah di Masjidil Haram di kota suci Mekah Arab Saudi pada 1 Juli 2022. - Kerajaan bersiap untuk menyambut 850.000 Muslim dari luar negeri untuk haji tahunan setelah dua tahun di mana peziarah yang belum berada di Arab Saudi dilarang karena pembatasan pandemi Covid. Tahun ini Pemberangkatan 221 ribu jemaah haji Indonesia tahun 1444 Hijriyah, akan dimulai serentak 25 Mei 2023 mendatang di 14 embarkasi di Indonesia. (Photo by AFP)

"Ya kalau misalnya orang sudah tahu keterbatasan fisik tenaganya juga karena usia janganlah pembimbing ngajak terus jalan misalnya. atau konteks tertentu bagaimana mereka naik bus, ditempatkan dengan baik, saat naik lift, karena kalau enggak mereka akan left behind tersingkir terus. kita ingin memberikan layanan yang standar dan kemudahan. dan aksebilitas."

Jamaah haji tertua tahun ini ada berusia 105 tahun. Jlahnya dibawah 15 jamaah.

Sedangkan jamaah diatast 100 tahun sekitar 20-an.

Kabupaten Wajo di Sulsel, misalnya, komposisi jamaah lansianya mencapai 40 persen. Ini terbesar di Indonesia, sebab masa tunggu calon jamaah di Wajo, mencapai 45 tahun. (*)

Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda

Berita Populer

Berita Terkini