News

Bisnis

Super Skor

Sport

Seleb

Lifestyle

Travel

Lifestyle

Tribunners

Video

Tribunners

Kilas Kementerian

Images

Bocah 10 Tahun di Wales Habiskan Uang Rp 22 Juta Milik Ibunya untuk Main Game Online

Penulis: Grid Network
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Ilustrasi game online

TRIBUNNEWS.COM - Seorang bocah 10 tahun asal Cefn Glas, Bridgend, Wales telah habiskan uang sekitar Rp 20 juta dari rekening ibunya untuk bermain video game online Fortnite.

Akibat tindakan bocah itu, sang ibu, Cleo Duckett tak lagi memiliki uang dan justru harus menghadapi utang.

Dikutip dari artikel terbitan Wales Online pada 2 September 2018, Cleo Duckett mengaku tak lagi mampu untuk membeli makanan hingga bayar listrik setelah uangnya dihabiskan sang anak.

Sekadar diketahui, Fortnite merupakan game yang sangat populer di kalangan anak-anak muda dunia.

Permainan di Fortnite meliputi, melawan monster, membangun benteng hingga berperang dengan pemain lainnya untuk 'bertahan hidup'.

Dalam Fortnite juga disediakan toko perlengkapan karakter, seperti pakaian, senjata, dan barang-barang lainnya.

Halaman Berikutnya

Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda

Berita Populer

Berita Terkini