Hadiri Jamuan Makan Siang KTT ASEAN, Jokowi Suarakan Isu Pengiriman Ilegal Sampah Berbahaya

Penulis: Theresia Felisiani
Editor: Imanuel Nicolas Manafe
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Menteri Koordinator Bidang Perekonomian Airlangga Hartarto?, Menteri Luar Negeri Retno Marsudi dan Menteri Perdagangan Agus Suparmanto saat memberikan media briefiing di Hotel Grand Hyatt Erawan Bangkok, Thailand, Minggu (3/11/2019).
Menteri Koordinator Bidang Perekonomian Airlangga Hartarto?, Menteri Luar Negeri Retno Marsudi dan Menteri Perdagangan Agus Suparmanto saat memberikan media briefiing di Hotel Grand Hyatt Erawan Bangkok, Thailand, Minggu (3/11/2019).

Sesuai Peraturan Kementerian Perdagangan, skrap kertas boleh masuk dengan catatan dalam kondisi bersih, tidak terkontaminasi limbah B3 dan tidak boleh tercampur sampah.

Akhirnya lima kontainer isi sampah berbahaya itu dikirim balik ke AS melalui Pelabuhan Tanjung Perak, Surabaya, Jawa Timur.

‎Menteri Luhut ikut angkat bicara.

Kemenkes Masih Rumuskan Aturan untuk Tingkatkan Pelayanan Pengguna BPJS Kesehatan

Dia menyatakan pemerintah akan meningkatkan inspeksi terhadap kontainer sampah daur ulang yang masuk ke negara ini.

"Kita banyak ditipu. Kasus di Jawa Timur misalnya. Katanya kertas ternyata ada plastik," singkat Luhut.

Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Klik Di Sini!

Berita Populer

Berita Terkini