News

Bisnis

Super Skor

Sport

Seleb

Lifestyle

Travel

Lifestyle

Tribunners

Video

Tribunners

Kilas Kementerian

Images

Virus Corona

60 Isu Hoaks Virus Corona, Mahasiswa WNI di Wuhan Tak Boleh Keluar Kamar hingga Buah Kurma

Penulis: Andari Wulan Nugrahani
Editor: bunga pradipta p
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

FOTO HANYA ILUSTRASI- Petugas mengevakuasi WNI yang tiba dari Wuhan di lokasi observasi Hangar Lanud Raden Sajad, Natuna, Kepri, Minggu (2/2/2020). WNI yang sebelumnya transit terlebih dahulu di Batam tersebut dievakuasi dari Wuhan, China, akibat merebaknya wabah Virus Corona. TRIBUNNEWS/PUSPEN TNI/ANDY

TRIBUNNEWS.COM - Wabah virus corona yang dikonfirmasi berasal membuat berbagai kalangan menaruh perhatiannya Kota Wuhan, Provinsi Hubei, China.

Diketahui, virus corona pertama kali mewabah di Kota Wuhan.

Hingga saat ini korban tewas akibat terjangkit virus corona mencapai 427 orang.

Sementara itu, dengan adanya wabah virus yang mematikan ini, sangat beredar kabar-kabar tidak benar atau hoaks yang meresahkan masyarakat.

Informasi hoaks yang beredar di antaranya tentang para mahasiswa Warga Negara Indonesia (WNI) yang berada di Kota Wuhan dikabarkan tidak boleh keluar dari kamar apartemen.

Lalu ada juga isu jika buah kurma harus dicuci sebelum dikonsumsi hingga penyembuhan virus corona dengan bawang putih.

FOTO HANYA ILUSTRASI (Kolase tribunnews.com/Humas RSUP Sardjito)

Berikut ini Tribunnews kutip 60 daftar kabar hoaks yang dibagikan oleh Kementerian Komunikasi dan Informatika Republik Indonesia:

Pertama, beredar Informasi di Facebook, mengenai anjuran dari dokter dan menteri kesehatan di Timur Tengah terkait antisipasi wabah virus corona.

Diketahui, berdasar laporan isu hoaks virus corona yang dibagikan oleh Kementerian Komunikasi dan Informatika Republik Indonesia, kabar tentang buah kurma itu berisi imbauan untuk mencuci bersih kurma sebelum dikonsumi.

Faktanya, menurut pakar kesehatan dr Eko Budidhamaja, menuci kurma sebelum dikonsumi tidak akan mampu mensterilkan virus.

Selain itu, ia mengatakan virus corona cenderung ditularkan melalui udara.

Khususnya, Edi menambahkan dari orang-orang yang sudah dikonfirmasi terinfeksi viru corona melalui bersin dan batuk.

Beredar Informasi di Facebook, mengenai anjuran dari dokter dan menteri kesehatan di Timur Tengah terkait antisipasi wabah virus corona. Diketahui, berdasar laporan isu hoaks virus corona yang dibagikan oleh Kementerian Komunikasi dan Informatika Republik Indonesia, kabar tentang buah kurma itu berisi imbauan untuk mencuci bersih kurma sebelum dikonsumi. Faktanya, menurut pakar kesehatan dr Eko Budidhamaja, menuci kurma sebelum dikonsumi tidak akan mampu mensterilkan virus. (Kementerian Komunikasi dan Informatika RI)

Hoaks lain yang beredar yakni, mahasiswa Warga Negara Indonesia (WNI) di Kota Wuhan, Provinsi Hubei, China tidak boleh keluar dari kamar.

Hal tersebut dinyatakan sebagai kabar hoaks oleh Kementerian Komunikasi dan Informatika Republik Indonesia.

Halaman
1234
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda

Berita Populer

Berita Terkini