6. Blue Story
Film yang juga karya Paramount Pictures ini menunda tanggal rilis.
Blue Story adalah sebuah film yang menceritakan tentang sebuah kelompok kontroversial di Inggris.
Awalnya, film ini akan dirilis pada 20 Maret 2020.
Namun hingga kini belum ada pengumuman lebih lanjut perihal penayangan film Blue Story.
7. The Artist's Wife
Film ini seharusnya tayang di beberapa kota pada bulan April 2020.
Yakni seperti New York, pada 3 April dan Los Angeles pada 10 April 2020.
Sementara di San Fransisco akan tayang 17 April 2020.
Namun karena adanya virus Corona, film ini akan mengalami penundaan penayangan.
Hingga saat ini belum diketahui tanggal baru untuk rilis film The Artist's Wife.
8. The Truth
Film The Truth juga mengalami hal yang sama seperti film yang lain.
Semula film ini akan rilis pada 20 Maret 2020 untuk penayangan lokal.