Definisi itu disahkan pada tahun 2013 setelah seorang pria bersenjata menewaskan 27 anak di Sekolah Dasar Sandy Hook di Connecticut.
Menurut data Gun Violence Archive, lebih dari 9.539 orang telah meninggal tahun ini akibat kekerasan terkait senjata dengan tambahan 7.254 luka.
Ada lebih banyak penembakan massal pada kuartal pertama 2021 dibandingkan pada 2018, 2019, dan 2020
Secara historis, penembakan massal lebih mungkin terjadi pada paruh kedua di tiap tahu. (Tribunnews.com/ChannelNewsAsia/Hasanah Samhudi)
BERITA REKOMENDASI