News

Bisnis

Super Skor

Sport

Seleb

Lifestyle

Travel

Lifestyle

Tribunners

Video

Tribunners

Kilas Kementerian

Images

PBB Sebut 2 Persen Kekayaan Elon Musk Sudah Bisa Atasi Masalah Kelaparan di Dunia

Penulis: Tiara Shelavie
Editor: Inza Maliana
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Elon Musk. Sekelompok kecil miliarder sudah dapat membantu mengatasi kelaparan di dunia hanya dengan sebagian kecil dari kekayaan mereka, ujar PBB.

Baca juga: PBB: Komitmen Iklim Global yang Baru Gagal Penuhi Target Perjanjian Paris

Baca juga: PBB: Rekor Terpanas Asia pada 2020, Ribuan Orang Meninggal akibat Perubahan Iklim yang Ekstrem

Negara yang diperintah Taliban itu menghadapi pengangguran yang melonjak dan krisis likuiditas.

Akibatnya, Afghanistan berada di tepi krisis kemanusiaan yang akan membuat 3,2 juta anak di bawah lima tahun dalam bahaya.

Sebelumnya pada 19 Oktober lalu, Beasley menulis cuitan di Twitter.

Ia memberi selamat kepada Elon Musk karena malampaui Bezos sebagai orang terkaya di dunia.

Tetapi ia juga meminta bos Tesla itu untuk membantu menyelamatkan jutaan orang dari kelaparan.

Beasley menulis:

"Selamat kepada @elonmusk karena telah melewatkan @JeffBezos sebagai orang terkaya di dunia - senilai $221 miliar! Elon, untuk merayakannya, saya menawarkan Anda kesempatan sekali seumur hidup: bantu kami menyelamatkan 42 juta orang dari kelaparan hanya dengan $6,6 miliar!! Penawaran berakhir SEGERA .. dan nyawa juga."

Baca juga: Merck Izinkan Perusahaan Farmasi Lain Ikut Produksi Obat Covid-19 Buatan Mereka

Baca juga: Mempelai Wanita Kenakan Gaun Pengantin Spesial untuk Suaminya, Meski Sang Suami Tidak Bisa Melihat

Cuitan David Beasley, direktur Program Pangan Dunia PBB (Screenshot Twitter)

Sementara itu, Musk baru-baru ini mengumumkan rencana perusahaannya, SpaceX, untuk meluncurkan roket Starship SN20 generasi berikutnya.

Starship SN20 rencananya akan diluncurkan bulan depan setelah berhasil menguji mesin Raptor Vacuum di luar angkasa.

Peluncuran tersebut akan menjadi penerbangan orbital pertama untuk pesawat menuju Mars, yang sedang dibangun untuk mengangkut orang dan kargo di sekitar Tata Surya.

(Tribunnews.com, Tiara Shelavie)

Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Klik Di Sini!

Berita Populer

Berita Terkini