News

Bisnis

Super Skor

Sport

Seleb

Lifestyle

Travel

Lifestyle

Tribunners

Video

Tribunners

Kilas Kementerian

Images

Kematian Liam Payne, Semua Album One Direction Kembali ke Top 40 Inggris saat Penggemar Berduka

Penulis: Andari Wulan Nugrahani
Editor: Sri Juliati
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Musik Video Strong - One Direction. Seluruh katalog lima album One Direction telah masuk dalam Top 40 minggu ini, saat para penggemar mengenang kembali lagu-lagu mereka setelah kematian Liam Payne.

Liam lahir di Wolverhampton, West Midlands, Inggris, dari pasangan Geoff dan Karen Payne.

Baca juga: Update Kematian Liam Payne, Tim Autopsi Temukan Senyawa Kokain di Sistem Tubuh

Liam lahir tiga minggu lebih awal akibat menderita banyak masalah kesehatan saat masih dalam kandungan.

Ia menghabiskan empat tahun pertama hidupnya keluar masuk rumah sakit dan membutuhkan pemeriksaan rutin.

Dokter akhirnya menyadari salah satu ginjalnya terluka dan tidak berfungsi.

Untuk membantu mengatasi rasa sakitnya, Liam membutuhkan 32 suntikan di lengannya setiap hari.

lihat foto Instagram @onedirection

Pada tahun 2012, Liam mendapati ginjalnya berfungsi penuh lagi.

Payne merilis singel debutnya "Strip That Down" pada 19 Mei 2017.

EP debutnya, First Time, dirilis pada 24 Agustus 2018.

Album debutnya, LP1, dirilis pada 6 Desember 2019.

Kronologi

Pada 16 Oktober 2024, Payne dilaporkan meninggal setelah terjatuh dari balkon hotel di Argentina, dikutip dari situs resmi Liam Payne.

Dikutip dari media Argentina, La Nacion dan Clarin, awalnya sebuah panggilan darurat 911 berdering sekitar pukul 17.04 waktu setempat.

lihat foto Seorang penggemar penyanyi Inggris Liam Payne menyalakan lilin di samping hotel tempat ia meninggal di Buenos Aires pada 16 Oktober 2024. - Penyanyi Inggris Liam Payne, mantan anggota grup One Direction, meninggal Rabu dalam usia 31 tahun setelah jatuh dari lantai tiga sebuah hotel di Argentina, kata polisi di Buenos Aires. (Photo by Luis ROBAYO / AFP)

Suara di ujung telepon menyebutkan kalau ada seorang pria di hotel yang berperilaku agresif.

Dari keterangan polisi, pria tersebut diduga berada di bawah pengaruh alkohol dan obat-obatan.

Tak lama setelah itu, Kepolisian 14B menuju ke lokasi bersama tim medis dari Emergency Medical Attention System (SAME).

Halaman
123
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda

Berita Populer

Berita Terkini