News

Bisnis

Super Skor

Sport

Seleb

Lifestyle

Travel

Lifestyle

Tribunners

Video

Tribunners

Kilas Kementerian

Images

2 Cara Simpel Untuk Tahu Apakah Telur Masih Layak Konsumsi atau Tidak

Editor: Delta Lidina Putri
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Kuning telur.

TRIBUNNEWS.COM - Cara mengetahui telur masih layak konsumsi dengan merendam dalam air dan memperhatikan penampakkan cangkang telur, serta tips penyimpanan telur.

Telur merupakan salah satu bahan makanan favorit orang-orang.

Selain mengandung banyak nutrisi dan protein, telur juga cenderung relatif murah dan mudah diolah.

Tak heran jika banyak yang memilih menyimpan telur sebagai cadangan bahan makanan.

Tapi, hati-hati, jika disimpan terlalu lama nanti bisa busuk.

Apa ciri-ciri telur layak konsumsi? 

Cara yang paling sering digunakan dan direkomendasikan adalah dengan merendamnya dalam air.

Berikut caranya :

- Siapkan wadah berisi air dingin

- Masukkan telur yang akan dicek ke dalam wadah berisi air.

Simak halaman selengkapnya---------->>

Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda

Berita Populer

Berita Terkini