News

Bisnis

Super Skor

Sport

Seleb

Lifestyle

Travel

Lifestyle

Tribunners

Video

Tribunners

Kilas Kementerian

Images

Studi Ungkap Peluang Punya Anak Lebih Tinggi Bila Berhubungan Intim Dua Kali dalam Sejam

Editor: Fajar Anjungroso
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Ilustrasi ibu hamil.

TRIBUNNEWS.COM - Setiap pasangan yang menikah dan ingin membangun rumah tangga bersama, maka mereka pasti menginginkan seorang anak.

Alasannya sederhana. Agar rumah tangga yang mereka bangun lebih berwarna dan bahagia.

Tentu kita tahu bahwa memiliki anak adalah karunia tak terhingga yang diberikan Tuhan kepada setiap orangtua.

Oleh karenanya, orangtua ‘bekerja keras’ untuk memiliki anak.

Bukan masalah ini hal mesum atau tidak, tapi nyatanya untuk memiliki anak, maka pasangan harus melakukan hubungan seks.

Tapi ingat, Anda boleh melakukan hubungan seks ketika sudah sah memiliki pasangan yah.

Lanjut ke anak, ternyata ada satu studi yang hasilnya cukup menggelitik.

Bila ingin cepat punya anak, berhubungan intim sebanyak dua kali dalam sejam. 

Adalah North Middlesex Hospital di London melakukan sebuah studi kecil pada 73 pasangan yang menginginkan hadirnya seorang bayi.

Tim dokter mencoba melakukan inseminasi buatan pada pasangan tersebut.

Namun kali ini, inseminasi dilakukan sebanyak 2 kali dalam waktu 1 jam.

Ini adalah cara baru buat Anda yang ingin punya anak.

Hasilnya, inseminasi dengan menggunakan sampel sperma kedua, dinilai tiga kali lebih mungkin untuk berhasil.

Strategi ini mampu meningkatkan persentasi kehamilan sebanyak 20,5 persen ketimbang inseminasi yang dilakukan hanya sekali.

Halaman
12
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda

Berita Populer

Berita Terkini