News

Bisnis

Super Skor

Sport

Seleb

Lifestyle

Travel

Lifestyle

Tribunners

Video

Tribunners

Kilas Kementerian

Images

Bahan Mudah Didapat, Cara Membuat Face Shield, Berikut Cara Aman saat Menggunakannya

Penulis: Ayu Miftakhul
Editor: Pravitri Retno W
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Pekerja menyelesaikan pembuatan face shield (pelindung wajah) di workshop pembuatan di kawasan Dukuh Setro, Kota Surabaya, Jawa Timur, Jumat (19/6/2020). Penjualan face shield meningkat tajam sejak digaungkannya new normal life oleh pemerintah pada awal Juni lalu. Dalam sehari, pekerja mampu memproduksi 2.000-3.000 pieces alat pelindung wajah untuk didistribusikan ke seluruh Indonesia dengan harga Rp 10 ribu dan Rp 20 ribu per satu face shield. Surya/Ahmad Zaimul Haq

TRIBUNNEWS.COM - Simak cara mudah membuat face shield menggunakan bahan yang mudah didapat, berikut langkah-langkahnya.

Face shield menjadi satu di antara APD standar yang sebaiknya dimiliki dalam rangka menyambut fase new normal.

Selain face shield, masker juga menjadi perlengkapan penting lainnya guna meminimalkan risiko penularan virus corona saat beraktivitas di luar.

Face shield kini mulai sering diperjual belikan di berbagai e-commerce dan pusat perbelanjaan lain.

Harga face shield dijual dengan harga yang beragam, mulai dari Rp 20 ribu hingga ratusan juta.

Beragamnya harga face shield tergantung dari bahan dan kualitas yang dimiliki.

Baca: Cara untuk Membuat Face Shield, Bahan Mudah Didapat, Selesai dalam 10 Menit

Baca: Relawan Gugus Tugas Covid-19 Terima Ribuan Masker dan Face Shield dari Penggalangan Donasi

Selain membeli, kamu juga bisa membuat face shield di rumah menggunakan bahan-bahan yang mudah didapatkan.

Dikutip dari hellosewing.com, simak panduan cara membuat face shield sederhana, topi snap back, hingga kacamata berikut ini:

1. Face Shield Sederhana

Bahan-bahan:

- Mika plastik bening 0,2 mm ukuran A4

- Spidol permanen

- Gunting

Cara membuatnya:

Halaman
1234
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda

Berita Populer

Berita Terkini