TRIBUNNEWS.COM - Jengkol kerap menjadi makanan favorit bagi sebagian orang walaupun memiliki aroma yang menyengat,
Hal ini disebabkan karena jengkol memiliki rasa yang khas dan cocok sebagai menu hidangan ketika makan.
Jengkol dikenal memiliki bau yang menyengat dan meninggalkan bekas yang susah hilang.
Dalam jengkol terkandung karbohidrat mentah sekitar 26 persen dan 1.8 gram lemak yang diperkaya oleh vitamin A dan B serta pangan, fosfor, kalsium, dan zat besi.
Biasanya jengkol diolah dan dikonsumsi dalam bentuk emping, semur, balado rendang ataupun lalapan mentah.
Di dalam jengkol terkandung senyawa aktif yang berisiko menimbulkan keracunan yaitu asam jengkolat.
Asam jengkolat mengandung unsur sulfur, peran sulfur ini yang membuat jengkol memiliki bau khas menyengat tidak sedap.
Kunci Jawaban PAI Kelas 11 Halaman 94 95 96 97 Kurikulum Merdeka, Uji Kompetensi Bab 3 - Halaman all
KUNCI JAWABAN Post Test Modul 2 Proses Regulasi Diri saat Kegiatan Belajar Berlangsung Disebut . . .