Di sana, ia mendapatkan banyak barang yang sesuai keinginan.
Meski bukan barang baru, Li berhasil mendapatkan semuanya dengan murah.
Ditambah lagi, dengan keahlian bersoh-bersihnya, ia mampu menyulap barang rongsokan menjadi baru lagi.
Karena kebanyakan kursi, lemari dan mejanya dari kayu, Li memutuskan menambahkan karpet agar lantainya tidak kayu pula.
BERITA REKOMENDASI
Lihat hasilnya, semua penuh dengan barang-barang kayu.
Tak hanya isi rumahnya saja yang direnovasi, balkon nya pun juga diperindah.