Berikut adalah deretan games dan proyek baru Riot Games ke depannya:
Baca: RRQ Eggsy Juarai Turnamen FIFA 19 FUT Indonesia Gaming League
Legends of Runeterra
Legends of Runeterra (LoR) adalah game kartu strategis dengan latar LoL Universe.
LoR menampilkan kartu dengan tampilan karakter LoL, serta karakter dan sekutu baru dari wilayah Runeterra.
Permainan Runettera dirancang sebagai pertempuran dinamis penuh kejutan yang menuntut keahlian, kreavitas, dan kecerdasan pemain untuk mendapatkan kemenangan.
LoR akan dirilis pada tahun 2020 untuk versi PC dan mobile, namun kini sudah dibua praregtistrasinya di Google Play Store.
League of Legends: Wild Rift
20 Latihan Soal IPAS Kelas 4 SD BAB 4 Kurikulum Merdeka serta Kunci Jawaban, Perubahan Bentuk Energi
Latihan Soal & Kunci Jawaban Informatika Kelas 10 SMA/MA Materi Informatika dan Keterampilan Generik
League of Legends: Wild Rift adalah game MOBA baru untuk perangkat mobile dan konsol.
Menghadirkan permainan yang sama serunya seperti LoL di PC.
Wild Rift nantinya memiliki skema kendali twin-stick dan Rift baru yang didesain untuk permainan 15-18 menit.
Wild Rift adalah game baru yang dibangun dari awal untuk memastikan pengalaman LoL yang layak dimainkan
League of Legends: Wild Rift akan hadir untuk perangkat mobile pada tahun 2020 dan praregristrasi di Google Play Store sudah dibuka.
Berikut proyek-proyek baru Riot Games:
Baca: PUBG Mobile Campus Championship Indonesia 2019 Siap Digelar
Arcane