News

Bisnis

Super Skor

Sport

Seleb

Lifestyle

Travel

Lifestyle

Tribunners

Video

Tribunners

Kilas Kementerian

Images

Tips Hunian

Cara Membasmi Serangga Secara Alami, Manfaatkan Daun Mint sebagai Bahan Membuat Semprotan

Penulis: Arif Fajar Nasucha
Editor: bunga pradipta p
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Ilustrasi Cara Membasmi Serangga secara Alami, Manfaatkan Daun Mint sebagai Bahan Membuat Semprotan

5. Letakan Kulit Jeruk di Sekitar Rumah

Aroma jeruk segar merupakan sesuatu yang dibenci serangga.

Kamu bisa memanfaatkan kulit jeruk termasuk jeruk nipis maupun lemon.

Tempatkan kulit jeruk di beberapa bagian rumah misal dekat pintu, jendela, rak, atau tempat lain yang berpotensi sebagai tempat tinggal serangga.

Jika sudah 48 jam, ganti kulit-kulit tersebut.

6. Gunakan Kacang Kastanye

Kacang Kastanye merupakan bahan alami yang diklaim paling ampun mengusir serangga.

Itu karena aroma dari kacang ini sangat dibenci oleh serangga.

Kamu bisa memanfaatkannya dengan cara menaruh kacang kastanye di tempat strategis.

Misal di dekat pintu, lemari, jendela, atau tempat yang kamu anggap sebagai tempat tinggal serangga.

7. Minyak Daun Mint

Aroma mint dari minyak ini sangat dibenci oleh serangga.

Namun minyak ini dapat menyebabkan iritasi pada kulit.

Untuk menghindari iritasi sebaiknya kamu mencampur minyak ini dengan air.

Taruh campuran tersebut di botol semprot.

Kemudian semprotkan pada tempat-tempat yang kamu anggap sebagai tempat tinggal serangga.

Selain itu semprotkan juga di sepanjang jendela dan pintu untuk mencegah masuknya serangga.

(Tribunnews.com/Fajar)

Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda

Berita Populer

Berita Terkini