Kepercayaan diri sangat dibutuhkan saat ini.
Meski di tengah perjalanan akan ada kendala, Kelinci harus tetap semangat.
Orang-orang di sekitarmu akan mendukung apapun keputusan Kelinci.
5. Shio Naga (1940, 1952, 1964, 1976, 1988, 2000, 2012)
Naga harus tahu, ada orang-orang yang sangat membutuhkan pujian.
Kenali orang-orang di sekitarmu dengan baik.
Cari tahu apa yang mereka suka dan tidak suka.
Dari merekalah Naga akan lebih belajar tentang arti kehidupan.
Di malam hari, Naga akan menghabiskan waktu bersama orang terkasih.
Kata motivasi hari ini: Naga akan menjadi pilar kekuatan dalam saat kritis, semangat!
6. Shio Ular (1941, 1953, 1965, 1977, 1989, 2001, 2013)
Dukungan dan bantuan yang Ular berikan akan sangat berharga bagi mereka.
Kegiatan sosial Ular ini tak hanya membantu aksi kemanusiaan tapi juga bisa jadi ladang bisnis.
Carilah peluang, dan terapkan pelajaran yang Ular dapat dari mereka.